Francesco Bagnaia menunjukkan performa yang lebih baik di MotoGP 2024. Namun, rivalnya Jorge Martin juga mengalami peningkatan signifikan hingga berhasil merebut gelar juara dunia. Persaingan antara Bagnaia dan Martin berlangsung ketat sepanjang musim, dengan penentuan gelar Read More
Mantan pembalap MotoGP Dani Pedrosa memberikan apresiasi istimewa kepada Jorge Martin. Martin berhasil meraih gelar juara MotoGP 2024 dan masuk jajaran pembalap Spanyol terbaik dalam sejarah. Jorge Martin menjadi pembalap kelima asal Spanyol yang memenangkan trofi Read More
Erling Haaland menjadi bintang kemenangan Norwegia saat menghancurkan Kazakhstan 5-0 di UEFA Nations League. Berkat kemenangan ini, Norwegia promosi ke Liga A sebagai juara Grup G Liga B. Pertandingan terakhir Grup G berlangsung di Ullevaal Read More
Timnas Thailand gagal meraih kemenangan dalam laga uji coba melawan Laos pada Minggu (17/11/2024). Bermain di Thammasat Stadium, Pathum Thani, Thailand hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan tamunya. Thailand sempat unggul lebih dulu melalui gol Seksan Read More
Wamildan Tsani Panjaitan resmi diangkat menjadi Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, menggantikan Irfan Setiaputra. Penunjukan ini disahkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) di Tangerang, Banten, pada 15 November 2024. Sebagai pemimpin baru, Read More
Eliano Reijnders, pemain naturalisasi Timnas Indonesia, tengah berjuang membuktikan dirinya layak masuk skuad inti. Meski dinanti penampilannya usai resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada akhir September lalu, Eliano belum mendapat tempat dalam daftar susunan Read More
Nilai tukar rupiah kembali mengalami tekanan terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Pada penutupan perdagangan Jumat (15/11), rupiah berada di level Rp15.862 per dolar AS, melemah 12 poin atau 0,08 persen dibandingkan hari sebelumnya. Data Bloomberg mencatat, pelemahan ini Read More
Harga minyak goreng, khususnya Minyakita, terus merangkak naik dalam beberapa pekan terakhir. Kondisi ini mulai terasa membebani pedagang kecil dan konsumen rumah tangga. Salah satu pedagang warung kelontong di Poltangan Raya, Joko, mengungkapkan bahwa kenaikan Read More
Belgia harus menelan pil pahit saat menghadapi Israel di laga terakhir UEFA Nations League A. Dalam pertandingan yang digelar di Bozsik Arena, Budapest, Hungaria, Senin (18/11/2024) dini hari WIB, Belgia kalah 0-1 dari Israel. Meski tampil Read More
Lee Carsley resmi mengakhiri tugasnya sebagai pelatih interim Timnas Inggris. Ia mengucapkan selamat tinggal dengan kemenangan telak 5-0 atas Irlandia pada laga terakhir Grup F UEFA Nations League Liga B. Pertandingan berlangsung di Wembley, Senin (18/11/2024) Read More