Aldila Jelita Hadirkan 2 Saksi di Sidang Cerai dengan Indra Bekti

Foto: IG @dhila_bekti

Sidang cerai antara Indra Bekti dengan Aldila Jelita kembali digelar di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Di sidang yang mengagendakan pembuktian itu, Aldila menyerahkan bukti tertulis dan juga dua saksi.

mengatakan, sejatinya sidang pembuktian ini digelar pada 10 April mendatang. Namun hari Jumat kemarin pihaknya mendapat informasi bahwa jadwal sidang dimajukan.

“Hari ini kami mengajukan bukti tertulis juga saksi, Tadi pada intinya pra saksi menjelaskan tentang perselisihan tapi mohon maaf tidak bisa kami ceritakan,” ucap Teguh Putra, kuasa hukum Aldila Jelita usai sidang, Senin (3/4/2023).

“Intinya berjalan dengan lancar. Saksi juga sudah menjelaskan alasannya, majelis hakim juga sudah memahami,” Teguh Putra menambahkan.

Dua saksi tersebut yakni teman baik Aldilla Jelita, yang tentunya tahu perjalanan rumah tangganya dengan Bekti. Bahkan kedua wanita tersebut juga mengenal baik Indra Bekti.

“Jadi saksi tidak hanya menjelaskan soal Dila, tapi juga menjelaskan soal Bekti. Jadi saksi ini mewakili kedua duanya sebenarnya,” ungkap Teguh.

Sedangkan soal bukti tertulis, pihaknya dikatakan Teguh hanya memberikan beberapa bukti standar seperti buku nikah. Pihaknya juga menyerahkan surat kesepakatan perceraian antara Aldila dan Bekti.

“Bukti standar aja, tapi kamu ajukan buku nikah, kartu keluarga, akta kelahiran dan surat kesepakatan cerai,” tutup Teguh.

Populer video

Berita lainnya

Sariawan Saat Puasa Sangat Menggangu, Begini Cara Mengatasinya

Sariawan Saat Puasa Sangat Menggangu, Begini Cara Mengatasinya

Mengenal Hidroponik, Manfaat dan Kelebihannya

Mengenal Hidroponik, Manfaat dan Kelebihannya

Ini Dia Wisata ala Eropa di Little Venice Bogor

Ini Dia Wisata ala Eropa di Little Venice Bogor

Shin Tae-yong Tambah Pemain Keturunan untuk Timnas

Shin Tae-yong Tambah Pemain Keturunan untuk Timnas

Ini 5 Panduan Beli Apartemen dan Rumah Bekas

Ini 5 Panduan Beli Apartemen dan Rumah Bekas

Olahraga Dua Kali dalam Sehari: Apakah Aman?

Olahraga Dua Kali dalam Sehari: Apakah Aman?

Tetap Bugar Setelah Begadang Nonton Piala Dunia 2022, Coba Olahraga Ini

Tetap Bugar Setelah Begadang Nonton Piala Dunia 2022, Coba Olahraga

Jarak Kos dari Kampus, Faktor Penting dalam Memilih Tempat Tinggal Mahasiswa

Jarak Kos dari Kampus, Faktor Penting dalam Memilih Tempat Tinggal

Tips Meningkatkan Kreativitas Melalui Kebiasaan Harian

Tips Meningkatkan Kreativitas Melalui Kebiasaan Harian

4 Pilihan Olahraga yang Bisa Dilakukan di Kasur

4 Pilihan Olahraga yang Bisa Dilakukan di Kasur

Sariawan Saat Puasa Sangat Menggangu, Begini Cara Mengatasinya

Sariawan Saat Puasa Sangat Menggangu, Begini Cara Mengatasinya

Mengenal Hidroponik, Manfaat dan Kelebihannya

Mengenal Hidroponik, Manfaat dan Kelebihannya

Ini Dia Wisata ala Eropa di Little Venice Bogor

Ini Dia Wisata ala Eropa di Little Venice Bogor

Shin Tae-yong Tambah Pemain Keturunan untuk Timnas

Shin Tae-yong Tambah Pemain Keturunan untuk Timnas

Ini 5 Panduan Beli Apartemen dan Rumah Bekas

Ini 5 Panduan Beli Apartemen dan Rumah Bekas

Olahraga Dua Kali dalam Sehari: Apakah Aman?

Olahraga Dua Kali dalam Sehari: Apakah Aman?

Tetap Bugar Setelah Begadang Nonton Piala Dunia 2022, Coba Olahraga Ini

Tetap Bugar Setelah Begadang Nonton Piala Dunia 2022, Coba Olahraga

Jarak Kos dari Kampus, Faktor Penting dalam Memilih Tempat Tinggal Mahasiswa

Jarak Kos dari Kampus, Faktor Penting dalam Memilih Tempat Tinggal

Tips Meningkatkan Kreativitas Melalui Kebiasaan Harian

Tips Meningkatkan Kreativitas Melalui Kebiasaan Harian

4 Pilihan Olahraga yang Bisa Dilakukan di Kasur

4 Pilihan Olahraga yang Bisa Dilakukan di Kasur

Sariawan Saat Puasa Sangat Menggangu, Begini Cara Mengatasinya

Sariawan Saat Puasa Sangat Menggangu, Begini Cara Mengatasinya

Mengenal Hidroponik, Manfaat dan Kelebihannya

Mengenal Hidroponik, Manfaat dan Kelebihannya