Tips Mengatasi Bibir Kering Secara Alami

Menghilangkan Bibir Hitam
Foto: Istimewa

Celebrihtink.com – Kulit bibir jauh lebih tipis dan lebih halus daripada di bagian tubuh lainnya. Itulah sebabnya bibir rentan kering, pecah-pecah, dan mengelupas. Namun, ada banyak cara mengatasi bibir kering secara cepat dan alami. Nah, bagi Anda yang sedang menghadapi masalah bibir kering, berikut ini beberapa tips dan cara mengatasi yang bisa dicoba seperti dilansir dari laman halodoc.

Minum air yang cukup

Dehidrasi adalah penyebab utama bibir kering dan pecah-pecah. Saat tubuh mengalami dehidrasi, tubuh menarik air dari area tertentu untuk memastikan sel tetap terhidrasi. Hal ini dapat menyebabkan kekeringan pada kulit, termasuk pada bibir.

Pakai masker madu

Madu memiliki sifat antiinflamasi dan penyembuhan luka. Madu dapat membantu melembapkan bibir dan melindunginya dari pecah-pecah dari infeksi. Ini juga berfungsi sebagai eksfoliator ringan dan dapat membantu menghilangkan kulit mati dan kering dari bibir.

Gunakan scrub bibir alami

Eksfoliasi juga bisa jadi cara yang baik untuk mengatasi bibir kering. Ini dapat membantu menghilangkan sel-sel kulit mati yang membuat lip balm sulit mencapai lapisan bibir dan melembapkannya. Kamu bisa membuat sendiri scrub bibir dari bahan alami. Dengan menggunakan gula atau garam sebagai bahan eksfoliasi, dan madu atau minyak sebagai emolien.

Gunakan gel lidah buaya

Lidah buaya memiliki sejumlah kegunaan dan paling dikenal sebagai obat rumahan untuk luka bakar. Sifat antiinflamasi dan efek menenangkannya menjadikannya pilihan tepat untuk merawat bibir yang kering. Sebaiknya gunakan lidah buaya organik dalam bentuk gel, atau bisa juga menggunakan lidah buaya segar dari daun tanaman lidah buaya.

Populer video

Berita lainnya

Hal-Hal yang Harus Dipertimbangkan Ketika Ingin Memiliki Akuarium di Rumah

Hal-Hal yang Harus Dipertimbangkan Ketika Ingin Memiliki Akuarium di Rumah

Jelang Penetapan Capres dan Cawapres oleh KPU, GCP Yakin Prabwo-Gibran Menang Satu Putaran

Jelang Penetapan Capres dan Cawapres oleh KPU, GCP Yakin Prabwo-Gibran

Begini Cara Hias Kue Natal Kamu Jadi Lebih Spesial, Yuk Simak

Begini Cara Hias Kue Natal Kamu Jadi Lebih Spesial, Yuk

Menilik Pendarahan Otak yang Dialami Tukul Arwana, Apa Saja Penyebabnya?

Menilik Pendarahan Otak yang Dialami Tukul Arwana, Apa Saja Penyebabnya?

Puasa Senin-Kamis, Ini Keutamaan, Manfaat Kesehatan dan Spiritualitas yang Diperoleh

Puasa Senin-Kamis, Ini Keutamaan, Manfaat Kesehatan dan Spiritualitas yang Diperoleh

Penyebab Pria Gampang Kangen sama Mantan, Salah Satunya Bucin

Penyebab Pria Gampang Kangen sama Mantan, Salah Satunya Bucin

3 Zodiak yang Siap Menanggung Beban Sendirian dengan Sikap Pantang Menyerah

3 Zodiak yang Siap Menanggung Beban Sendirian dengan Sikap Pantang

Ketahui Manfaat Virgin Coconut Oil bagi Kecantikan

Ketahui Manfaat Virgin Coconut Oil bagi Kecantikan

BERITA TRANSFER: Lautaro Martinez Optimis Dapat Perpanjangan Kontrak, Divock Origi Siap Dilego Liverpool

BERITA TRANSFER: Lautaro Martinez Optimis Dapat Perpanjangan Kontrak, Divock Origi

Cara Klaim Kacamata Gratis dengan BPJS Kesehatan

Cara Klaim Kacamata Gratis dengan BPJS Kesehatan