“Setia” Kembali Hadir Bersama Dikta Wicaksono, Setelah 23 Tahun Kehadiran Pertamanya

sumber foto: Video Clip Lagu Setia

Baru-baru ini Dikta Wicaksono kembali merilis sebuah single yang bertajuk Setia. Lagu ini dirilis pada tanggal 28 Februari 2024 lalu.

Sentuhan berbeda diberikan oleh Dikta pada lagu ini, yang sebelumnya merupakan lagu yang dinyanyikan oleh Almarhum Chrisye di tahun 2001 silam. Pilihan lagu Chrisye ini pun sudah melewati kesepakatan antara Dikta dan label musik Musica Studio yang menaungi Almarhum Chrisye sebelumnya.

Suasana catchy dan fresh sangat terasa ketika kita mendengarkan lagu ini versi Dikta. Konsep video clip-nya pun memberikan kesan yang tidak kalah baru. Bercerita tentang kelompok remaja yang setia berkawan sejak masih di bangku sekolah hingga di usia tua.

Diciptakan oleh Guruh Soekarno Putra, lagu ini memang menjadi salah satu lagu hits dari Almarhum Crisye. Versi lamanya pun masih dapat Anda dengarkan di berbagai platform musik digital.

Dan berikut adalah lirik lagi Setia yang bisa Anda dengarkan sambil berkendara ataupun beraktivitas lainnya.

Setia

Cipt. Guruh Soekarno Putra

Di masa-masa bahagia
Kita selalu bersama
Menikmati dunia

Di masa-masa nestapa
Kita tetap sama-sama
Selalu berdo’a

Derai-derai air matamu
Membuatku lebih
Lebih sayang padamu
Derai-derai gelak tawamu
Membuatku lebih
Lebih cinta padamu

Di masa kapanpun juga
Ku ingin tetap bersama
Kekasihku nan setia

Di masa kapanpun nanti
Ku ingin terus begini
Cinta setia abadi

Derai-derai air matamu
Membuatku lebih
Lebih sayang padamu
Derai-derai gelak tawamu
Membuatku lebih
Lebih cinta padamu

La la la

Di masa-masa bahagia
Kita selalu bersama
Menikmati dunia

Di masa kapanpun nanti
Ku ingin terus begini
Cinta setia abadi

Derai-derai air matamu
Membuatku lebih
Lebih sayang padamu
Derai-derai gelak tawamu
Membuatku lebih
Lebih cinta padamu

Derai-derai air matamu
Membuatku lebih
Lebih lebih sayang padamu
Derai-derai gelak tawamu
Membuatku lebih
Lebih lebih cinta padamu

Di masa masa bahagia

Kita selalu bersama
Di masa kapanpun nanti
Ku ingin terus begini
Lebih sayang padamu
Lebih sayang padamu

Populer video

Berita lainnya

Menemani Anak dalam Mengatasi Konflik dengan Teman

Menemani Anak dalam Mengatasi Konflik dengan Teman

7 Cara Mengembalikan Warna Merah Bibir Secara Alami

7 Cara Mengembalikan Warna Merah Bibir Secara Alami

Selain Tambah Wawasan, Membaca Juga Bermanfaat untuk Kesehatan, lho

Selain Tambah Wawasan, Membaca Juga Bermanfaat untuk Kesehatan, lho

Ini Manfaat Tidur Siang yang Jarang Diketahui

Ini Manfaat Tidur Siang yang Jarang Diketahui

Bunga Kenanga Keindahan dan Makna di Balik Aroma Memikat

Bunga Kenanga Keindahan dan Makna di Balik Aroma Memikat

Ketahui Manfaat Air Garam, Salah Satunya Mengatasi Mimisan

Ketahui Manfaat Air Garam, Salah Satunya Mengatasi Mimisan

11 Frasa yang Digunakan Orang-Orang Cerdas untuk Menciptakan Ikatan Instan

11 Frasa yang Digunakan Orang-Orang Cerdas untuk Menciptakan Ikatan Instan

Sutradara Hwang Dong Hyuk Ungkap Perbedaan Squid Game 2

Sutradara Hwang Dong Hyuk Ungkap Perbedaan Squid Game 2

Partai Demokrat Korea Menuntut Pengunduran Presiden Yoon Suk Yeol

Partai Demokrat Korea Menuntut Pengunduran Presiden Yoon Suk Yeol

Catat! Ini Khasiat Beras Kencur bagi Kesehatan

Catat! Ini Khasiat Beras Kencur bagi Kesehatan

Menemani Anak dalam Mengatasi Konflik dengan Teman

Menemani Anak dalam Mengatasi Konflik dengan Teman

7 Cara Mengembalikan Warna Merah Bibir Secara Alami

7 Cara Mengembalikan Warna Merah Bibir Secara Alami

Selain Tambah Wawasan, Membaca Juga Bermanfaat untuk Kesehatan, lho

Selain Tambah Wawasan, Membaca Juga Bermanfaat untuk Kesehatan, lho

Ini Manfaat Tidur Siang yang Jarang Diketahui

Ini Manfaat Tidur Siang yang Jarang Diketahui

Bunga Kenanga Keindahan dan Makna di Balik Aroma Memikat

Bunga Kenanga Keindahan dan Makna di Balik Aroma Memikat

Ketahui Manfaat Air Garam, Salah Satunya Mengatasi Mimisan

Ketahui Manfaat Air Garam, Salah Satunya Mengatasi Mimisan

11 Frasa yang Digunakan Orang-Orang Cerdas untuk Menciptakan Ikatan Instan

11 Frasa yang Digunakan Orang-Orang Cerdas untuk Menciptakan Ikatan Instan

Sutradara Hwang Dong Hyuk Ungkap Perbedaan Squid Game 2

Sutradara Hwang Dong Hyuk Ungkap Perbedaan Squid Game 2

Partai Demokrat Korea Menuntut Pengunduran Presiden Yoon Suk Yeol

Partai Demokrat Korea Menuntut Pengunduran Presiden Yoon Suk Yeol

Catat! Ini Khasiat Beras Kencur bagi Kesehatan

Catat! Ini Khasiat Beras Kencur bagi Kesehatan

Menemani Anak dalam Mengatasi Konflik dengan Teman

Menemani Anak dalam Mengatasi Konflik dengan Teman

7 Cara Mengembalikan Warna Merah Bibir Secara Alami

7 Cara Mengembalikan Warna Merah Bibir Secara Alami