Hati-Hati! Ini Bahayanya Terlalu Percaya Diri

Terlalu Percaya Diri
Foto: Istimewa

Celebrithink.com – Percaya diri adalah sikap atau keyakinan terhadap kemampuan diri sendiri dalam menjalani suatu hal. Sikap ini menjadi nilai hidup yang harus dimiliki oleh setiap orang, sebab bisa menghilangkan rasa takut dan cemas, memaksimalkan potensi yang dimiliki, serta menumbuhkan optimisme.

Hanya saja, percaya diri yang berlebihan justru bisa menimbulkan dampak buruk bagi kehidupan pribadi, sosial, dan karir. Manfaat percaya diri justru bisa diperoleh jika dilakukan dengan kadar yang pas. Kurang percaya diri bisa membuat seseorang kehilangan kesempatan yang dimiliki. Sementara terlalu percaya diri (overconfidence) dapat merusak banyak aspek dalam kehidupan, termasuk karir.

Sikap terlalu percaya diri tentu bukanlah hal yang baik untuk dipelihara. Melansir laman alodokter, berikut ini alasan mengapa Anda tidak boleh menjadi orang yang terlalu percaya diri.

Melewatkan peluang

Sejurus dengan tidak percaya diri, terlalu percaya diri bisa membuat seseorang melewatkan banyak peluang. Sebab, orang yang terlalu percaya diri sering meremehkan atau menolak suatu, karena menganggapnya terlalu mudah dan tidak sebanding dengan kemampuannya.

Menghambat pekerjaan

Orang yang overconfidence seringkali mengambil banyak pekerjaan dalam satu waktu karena menganggap mudah dilakukan dan bisa selesai dalam waktu yang cepat. Namun kadang kala, keyakinan tersebut tidak disertai dengan kemampuan yang mumpuni. Walhasil, pekerjaan tidak terlesaikan dengan baik dan tidak tepat waktu.

Kurang tepat dalam mengambil keputusan

Dalam mengambil sebuah keputusan, tentu harus mempertimbangkan berbagai aspek termasuk baik dan buruknya. Namun orang yang terlalu percaya diri biasanya abai dengan hal ini. Alhasil, mereka bisa salah dalam membuat keputusan.

Merusak hubungan dengan orang lain

Mungkin tidak disadari, orang yang overconfidence cenderung bertindak dominan. Mereka merasa telah bersikap baik dan benar ketika menghadapi suatu hal. Padahal kenyataannya, mereka sering meremehkan pekerjaan bahkan tanpa sadar bisa saja merendahkan orang lain.

Sikap ini yang membuat dirinya akan dianggap sombong, narsis, atau bahkan arogan. Jika ini terus terjadi, bukan tidak mungkin dirinya akan kehilangan orang-orang yang ada sekelilingnya.

Sulit mengembangkan hidup

Orang yang overconfidence biasanya sulit menerima kritikan. Karena terlalu percaya diri, mereka biasanya tidak tahu bagaimana cara untuk introspeksi diri. Sikap seperti ini bisa membuat seseorang stuck di situ saja dan tidak berkembang dalam hidup.

Populer video

Berita lainnya

Tips Menjaga Kesehatan Otak dan Menghindari Perasaan Burn Out

Tips Menjaga Kesehatan Otak dan Menghindari Perasaan Burn Out

Tips Agar Anda tidak Terjebak Dalam Friendzone

Tips Agar Anda tidak Terjebak Dalam Friendzone

Kemeriahan Pesta Budaya Menyambut HUT TNI ke-79

Kemeriahan Pesta Budaya Menyambut HUT TNI ke-79

Pembatalan Status Tersangka Pegi Setiawan, Babak Baru Kasus Pembunuhan Vina dan Eky

Pembatalan Status Tersangka Pegi Setiawan, Babak Baru Kasus Pembunuhan Vina

Begini Cara Mengatasi Doomscrolling

Begini Cara Mengatasi Doomscrolling

Agnes Jennifer Diterpa Isu, Ini Respons dan Faktanya

Agnes Jennifer Diterpa Isu, Ini Respons dan Faktanya

Digital Detoks, Tips Menghilangkan Kecanduan Konten Receh

Digital Detoks, Tips Menghilangkan Kecanduan Konten Receh

Delia Septianti Bagikan Tips Kenakan Hijab Agar Bisa Lebih Percaya Diri

Delia Septianti Bagikan Tips Kenakan Hijab Agar Bisa Lebih Percaya

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

7 Manfaat Liburan bagi Kesehatan

7 Manfaat Liburan bagi Kesehatan

Tips Menjaga Kesehatan Otak dan Menghindari Perasaan Burn Out

Tips Menjaga Kesehatan Otak dan Menghindari Perasaan Burn Out

Tips Agar Anda tidak Terjebak Dalam Friendzone

Tips Agar Anda tidak Terjebak Dalam Friendzone

Kemeriahan Pesta Budaya Menyambut HUT TNI ke-79

Kemeriahan Pesta Budaya Menyambut HUT TNI ke-79

Pembatalan Status Tersangka Pegi Setiawan, Babak Baru Kasus Pembunuhan Vina dan Eky

Pembatalan Status Tersangka Pegi Setiawan, Babak Baru Kasus Pembunuhan Vina

Begini Cara Mengatasi Doomscrolling

Begini Cara Mengatasi Doomscrolling

Agnes Jennifer Diterpa Isu, Ini Respons dan Faktanya

Agnes Jennifer Diterpa Isu, Ini Respons dan Faktanya

Digital Detoks, Tips Menghilangkan Kecanduan Konten Receh

Digital Detoks, Tips Menghilangkan Kecanduan Konten Receh

Delia Septianti Bagikan Tips Kenakan Hijab Agar Bisa Lebih Percaya Diri

Delia Septianti Bagikan Tips Kenakan Hijab Agar Bisa Lebih Percaya

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

7 Manfaat Liburan bagi Kesehatan

7 Manfaat Liburan bagi Kesehatan

Tips Menjaga Kesehatan Otak dan Menghindari Perasaan Burn Out

Tips Menjaga Kesehatan Otak dan Menghindari Perasaan Burn Out

Tips Agar Anda tidak Terjebak Dalam Friendzone

Tips Agar Anda tidak Terjebak Dalam Friendzone