Reza Arap dan Wendy Walters Rupanya Punya Perjanjian Pra Nikah

Foto: IG @ybrap

Wendy Walters rupanya tak hanya ingin bercerai dari Reza Arap, suaminya. Dalam gugatan cerainya ke Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Wendy juga memasukan gugatan harta.

Dari situ terungkap, jika sebelum menikah, Reza dan Wendy sudah menandatangani perjanjian pra nikah.

“Kalo tidak salah, termasuk masalah harta karena memang sebelumnya ada perjanjian pernikahan di antara mereka,” ucap ucap T. Marbun, Humas Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Kamis (17/11).

Untuk alasan mengakhiri rumah tangga yang masih belum dua tahun itu, pihak pengadilan tak mau membocorkannya karena sudah masuk materi persidangan.

“Terkait masalah isi gugatan karena ini menyangkut masalah keluarga kami tidak bisa sampaikan apa yang menjadi alasan perceraian yang diajukan saudara Wendi karena ini tidak untuk konsumsi publik,” katanya.

Sidang perdana perceraian Wendy dan Reza sudah digelar pada Selasa (15/11) kemarin. Sayangnya keduanya tak hadir dalam sidang dengan agenda mediasi, persidangan ditunda dan akan kembali digelar pada Selasa (22/11) depan.

Seperti diberitakan, kisruh rumah tangga Wendy dan Reza bermula saat Wendy menulis sebuah cuitan di Twitter yang diduga mengarah ke perselingkuhan yang dilakukan suaminya.

Kontan cuitan tersebut langsung jadi buah bibir. Terlebih pernikahan keduanya masih terbilang baru seumur jagung.

Populer video

Berita lainnya

Osimhen Berperan Penting dalam Kemenangan Galatasaray

Osimhen Berperan Penting dalam Kemenangan Galatasaray

USB Type-C sebagai Pengganti Kabel Jack 3,5 mm. Bagaimana Kualitasnya?

USB Type-C sebagai Pengganti Kabel Jack 3,5 mm. Bagaimana Kualitasnya?

Ketahui Manfaat Collagen untuk Kecantikan Kulit

Ketahui Manfaat Collagen untuk Kecantikan Kulit

Tips Tampil Maksimal untuk Momen Spesial Saat Kencan

Tips Tampil Maksimal untuk Momen Spesial Saat Kencan

Mengenal Arti Garis Simian pada Telapak Tangan Bayi

Mengenal Arti Garis Simian pada Telapak Tangan Bayi

Ini Alasan Wanita Tinggalkan Pasangan, Meskipun Masih Cinta

Ini Alasan Wanita Tinggalkan Pasangan, Meskipun Masih Cinta

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

Asal Mula dan Pembuat TikTok, Dari Aplikasi Musik ke Fenomena Global

Asal Mula dan Pembuat TikTok, Dari Aplikasi Musik ke Fenomena

Sidang Perdana Kasus Narkoba Ditunda, Ammar Zoni Terancam Hukuman 5 Tahun Penjara

Sidang Perdana Kasus Narkoba Ditunda, Ammar Zoni Terancam Hukuman 5

Ketahui Makanan Sehat untuk Mengatasi Kulit Kering

Ketahui Makanan Sehat untuk Mengatasi Kulit Kering

Osimhen Berperan Penting dalam Kemenangan Galatasaray

Osimhen Berperan Penting dalam Kemenangan Galatasaray

USB Type-C sebagai Pengganti Kabel Jack 3,5 mm. Bagaimana Kualitasnya?

USB Type-C sebagai Pengganti Kabel Jack 3,5 mm. Bagaimana Kualitasnya?

Ketahui Manfaat Collagen untuk Kecantikan Kulit

Ketahui Manfaat Collagen untuk Kecantikan Kulit

Tips Tampil Maksimal untuk Momen Spesial Saat Kencan

Tips Tampil Maksimal untuk Momen Spesial Saat Kencan

Mengenal Arti Garis Simian pada Telapak Tangan Bayi

Mengenal Arti Garis Simian pada Telapak Tangan Bayi

Ini Alasan Wanita Tinggalkan Pasangan, Meskipun Masih Cinta

Ini Alasan Wanita Tinggalkan Pasangan, Meskipun Masih Cinta

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

Prabowo Subianto Hadiri Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang

Asal Mula dan Pembuat TikTok, Dari Aplikasi Musik ke Fenomena Global

Asal Mula dan Pembuat TikTok, Dari Aplikasi Musik ke Fenomena

Sidang Perdana Kasus Narkoba Ditunda, Ammar Zoni Terancam Hukuman 5 Tahun Penjara

Sidang Perdana Kasus Narkoba Ditunda, Ammar Zoni Terancam Hukuman 5

Ketahui Makanan Sehat untuk Mengatasi Kulit Kering

Ketahui Makanan Sehat untuk Mengatasi Kulit Kering

Osimhen Berperan Penting dalam Kemenangan Galatasaray

Osimhen Berperan Penting dalam Kemenangan Galatasaray

USB Type-C sebagai Pengganti Kabel Jack 3,5 mm. Bagaimana Kualitasnya?

USB Type-C sebagai Pengganti Kabel Jack 3,5 mm. Bagaimana Kualitasnya?