Ini Yang Hilang Dalam Hidup Anwar Fuady Pasca Kepergian Sang Istri

Foto: IG @fuady_47

Rasa duka tengah menyelimuti aktor senior Anwar Fuady. Sang istri, Farida Cosim atau Farida Fuady menghembuskan nafas terakhir di rumah sakit Ciputra, Jakarta Barat pada Minggu (18/7) pukul 04.40 WIB.

Dengan kepergian sang istri, lelaki berusia 74 tahun itu mengaku ikhlas. Kendati demikian, dia mengaku bakal banyak momen yang hilang dalam hidupnya pasca kepergian istri yang sudah menemani hidupnya itu selama 50 tahun.

“Dia itu selalu memberi saya semangat, bangun pagi siapin saya minuman dan segala macem, saya jalan dia cium tangan, doain saya,” ucap Anwar Fuady saat dijumpai usai pemakaman di Yayasan Taman Makam Wakaf Al Ma’arif, Tanggerang, Minggu (18/7).

Selain itu, Anwar Fuady menceritakan kebiasaan istrinya yang lain, yakni akan selalu menunggunya pulang walau dirinya harus lembur di lokasi syuting hingga larut malam. Bahkan, almarhum istrinya tak akan mengisi perutnya, agar bisa makan malam bersamanya.

“Kalau saya malam belum pulang dia nungguin saya, dia belum makan, tunggu saya pulang, makanya kalau lagi di lokasi saya jarang makan, makan di rumah saja,” katanya.

Untuk itu, Anwar Fuady menegaskan kalau dirinya sangat beruntung memiliki istri yang setia menemaninya dalam suka maupun duka hingga maut yang memisahkan mereka.

“Saya gak pernah dapet perempuan yang kayak almarhumah, saya menikah dengan beliau 50 tahun lalu perekonomian saya juga alakadarnya, beliau kebetulan dari keluarga yang berada tapi dia mau menikah dengan saya, dia mau menyerahkan masa mudanya, hidupnya pada saya,” pungkasnya.

Populer video

Berita lainnya

Pernah Mengalami Kegagalan dalam Perjalanan Karier? Ini Bisa Jadi Bahan Belajar

Pernah Mengalami Kegagalan dalam Perjalanan Karier? Ini Bisa Jadi Bahan

Tips Menjaga Badan Tetap Sehat di Musim Penghujan

Tips Menjaga Badan Tetap Sehat di Musim Penghujan

Ini Tanda-Tanda Insecure yang Perlu Anda Ketahui

Ini Tanda-Tanda Insecure yang Perlu Anda Ketahui

Ini Game Online Favorit Anak Muda Zaman Now

Ini Game Online Favorit Anak Muda Zaman Now

Hindari Hal Berikut Ini Jika Ingin Menjalin Hubungan dengan Pasangan Beda Negara

Hindari Hal Berikut Ini Jika Ingin Menjalin Hubungan dengan Pasangan

Drama 5 Gol! Forest Permalukan Man United di Old Trafford

Drama 5 Gol! Forest Permalukan Man United di Old Trafford

7 Tips Mengembangkan Sikap Positif dan Meningkatkan Gaya Hidup

7 Tips Mengembangkan Sikap Positif dan Meningkatkan Gaya Hidup

Garuda Muda Siap Tempur Hadapi Timor Leste di Laga Penentu Grup A

Garuda Muda Siap Tempur Hadapi Timor Leste di Laga Penentu

Gaung Merah SeGALAnya dan Iwan Fals: Kolaborasi Legendaris

Gaung Merah SeGALAnya dan Iwan Fals: Kolaborasi Legendaris

Ini Cara Naikin Level Kebugaranmu Secara Bertahap

Ini Cara Naikin Level Kebugaranmu Secara Bertahap

Pernah Mengalami Kegagalan dalam Perjalanan Karier? Ini Bisa Jadi Bahan Belajar

Pernah Mengalami Kegagalan dalam Perjalanan Karier? Ini Bisa Jadi Bahan

Tips Menjaga Badan Tetap Sehat di Musim Penghujan

Tips Menjaga Badan Tetap Sehat di Musim Penghujan

Ini Tanda-Tanda Insecure yang Perlu Anda Ketahui

Ini Tanda-Tanda Insecure yang Perlu Anda Ketahui

Ini Game Online Favorit Anak Muda Zaman Now

Ini Game Online Favorit Anak Muda Zaman Now

Hindari Hal Berikut Ini Jika Ingin Menjalin Hubungan dengan Pasangan Beda Negara

Hindari Hal Berikut Ini Jika Ingin Menjalin Hubungan dengan Pasangan

Drama 5 Gol! Forest Permalukan Man United di Old Trafford

Drama 5 Gol! Forest Permalukan Man United di Old Trafford

7 Tips Mengembangkan Sikap Positif dan Meningkatkan Gaya Hidup

7 Tips Mengembangkan Sikap Positif dan Meningkatkan Gaya Hidup

Garuda Muda Siap Tempur Hadapi Timor Leste di Laga Penentu Grup A

Garuda Muda Siap Tempur Hadapi Timor Leste di Laga Penentu

Gaung Merah SeGALAnya dan Iwan Fals: Kolaborasi Legendaris

Gaung Merah SeGALAnya dan Iwan Fals: Kolaborasi Legendaris

Ini Cara Naikin Level Kebugaranmu Secara Bertahap

Ini Cara Naikin Level Kebugaranmu Secara Bertahap

Pernah Mengalami Kegagalan dalam Perjalanan Karier? Ini Bisa Jadi Bahan Belajar

Pernah Mengalami Kegagalan dalam Perjalanan Karier? Ini Bisa Jadi Bahan

Tips Menjaga Badan Tetap Sehat di Musim Penghujan

Tips Menjaga Badan Tetap Sehat di Musim Penghujan