Ratu Rizky Nabila Berencana Akan Polisikan Mantan Suami dan Istri Barunya

Foto: IG @raturn

Penyanyi Ratu Rizky Nabila dalam waktu dekat berencana melaporkan mantan suaminya, Alfath Fathier. Tak hanya itu, Ratu Rizky Nabila juga akan ikut melaporkan istri baru Alfath, Nadia Christie.

“Tungguin aja 10 hari lagi,” ucap Ratu Rizky Nabila saat ditemui di kawasan Duri Kepa, Jakarta Barat, Jumat (11/6).

Sayangnya, Ratu Rizky Nabila belum mau buka suara soal kesalahan apa yang dilakukan kedua orang tersebut hingga mau dilaporkan ke pihak berwajib.

“Nanti kita lihat terkait apa. Ya lebih fokus ke anak sih,” katanya.

Namun sepertinya Ratu Rizky Nabila akan melaporkan terkait pencemaran nama baik yang dilakukan keduanya di media sosial.

“Kan ada video tuduhan air susu beracun ya. Ya banyak ya, nanti itu kita urus. Tapi nggak fokus kesitu sih, lebih fokus ke anak ya,” jelasnya.

Yang membuatnya bingung, kabar soal mantan suaminya yang akan membuat laporan yang ditujukan pada dirinya. Padahal, selama ini dia merasa korban.

“Dia mau laporin saya apa? Saya nggak ngapa-ngapain cek aja rekening saya, nol selama saya nikah sama dia. Alfath mau ngaduin saya apa emang? Yang dipukul saya, yang ditinggal nikah saya, yang nggak makan saya,” pungkasnya.

Populer video

Berita lainnya

Amanda Manopo Jadi Korban Penipuan, Kenali Si Penipu!

Amanda Manopo Jadi Korban Penipuan, Kenali Si Penipu!

Sujatno, Ini Sosok Calon Bupati Kabupaten Magetan

Sujatno, Ini Sosok Calon Bupati Kabupaten Magetan

Inter Milan Akhiri Paceklik Kemenangan dengan Menundukkan Udinese 3-2

Inter Milan Akhiri Paceklik Kemenangan dengan Menundukkan Udinese 3-2

Kenali Fenomena Quiet Quitting dalam Dunia Kerja

Kenali Fenomena Quiet Quitting dalam Dunia Kerja

Ini Perbedaan Gaya Komunikasi Antar Generasi: Anak 90an vs. Anak 2000an

Ini Perbedaan Gaya Komunikasi Antar Generasi: Anak 90an vs. Anak

Melihat Kebahagiaan Adiba dengan Egy Maulana Vikri, Abidzar Tak Ingin Buru-buru Menikah

Melihat Kebahagiaan Adiba dengan Egy Maulana Vikri, Abidzar Tak Ingin

Roma Ditahan Imbang Genoa, Skor 1-1 dalam Laga Ketat

Roma Ditahan Imbang Genoa, Skor 1-1 dalam Laga Ketat

Kebijakan Fiskal Dorong Efisiensi Logistik Indonesia

Kebijakan Fiskal Dorong Efisiensi Logistik Indonesia

Realme Note 60x: Smartphone Tangguh dengan Harga Terjangkau

Realme Note 60x: Smartphone Tangguh dengan Harga Terjangkau

Tips Mengatasi Bibir Pecah-Pecah

Tips Mengatasi Bibir Pecah-Pecah

Amanda Manopo Jadi Korban Penipuan, Kenali Si Penipu!

Amanda Manopo Jadi Korban Penipuan, Kenali Si Penipu!

Sujatno, Ini Sosok Calon Bupati Kabupaten Magetan

Sujatno, Ini Sosok Calon Bupati Kabupaten Magetan

Inter Milan Akhiri Paceklik Kemenangan dengan Menundukkan Udinese 3-2

Inter Milan Akhiri Paceklik Kemenangan dengan Menundukkan Udinese 3-2

Kenali Fenomena Quiet Quitting dalam Dunia Kerja

Kenali Fenomena Quiet Quitting dalam Dunia Kerja

Ini Perbedaan Gaya Komunikasi Antar Generasi: Anak 90an vs. Anak 2000an

Ini Perbedaan Gaya Komunikasi Antar Generasi: Anak 90an vs. Anak

Melihat Kebahagiaan Adiba dengan Egy Maulana Vikri, Abidzar Tak Ingin Buru-buru Menikah

Melihat Kebahagiaan Adiba dengan Egy Maulana Vikri, Abidzar Tak Ingin

Roma Ditahan Imbang Genoa, Skor 1-1 dalam Laga Ketat

Roma Ditahan Imbang Genoa, Skor 1-1 dalam Laga Ketat

Kebijakan Fiskal Dorong Efisiensi Logistik Indonesia

Kebijakan Fiskal Dorong Efisiensi Logistik Indonesia

Realme Note 60x: Smartphone Tangguh dengan Harga Terjangkau

Realme Note 60x: Smartphone Tangguh dengan Harga Terjangkau

Tips Mengatasi Bibir Pecah-Pecah

Tips Mengatasi Bibir Pecah-Pecah

Amanda Manopo Jadi Korban Penipuan, Kenali Si Penipu!

Amanda Manopo Jadi Korban Penipuan, Kenali Si Penipu!

Sujatno, Ini Sosok Calon Bupati Kabupaten Magetan

Sujatno, Ini Sosok Calon Bupati Kabupaten Magetan