Cerita Oki Setiana Dewi Pasca Melahirkan Anak Keempat dan Masih Dalam Perawatan

Foto: IG: @okisetianadewi

Pada 16 November 2020 lalu, Oki Setiana Dewi melahirkan anak keempatnya yang diberi nama Sulaiman Ali Abdullah lewat operasi caesar. Usai melahirkan, kakak dari Youtuber Ria Ricis itu bercerita kalau buah hatinya tak bisa langsung dipeluknya.

Tentu hal tersebut membuat Oki Setiana Dewi sedih. Menurut dokter sang buah hatu mengidap Transient Tachypnea of Newborn (TTN), yakni penyakit pada gangguan pernapasan.

“Ini tidak diduga. Baru pertama kali seperti ini,” ucap Oki Setiana Dewi saat dijumpai di kawasan Kebagusan, Jakarta Selatan, Sabtu (28/11).

Memang, saat melahirkan, Oki Setiana Dewi sudah merasakan hal yang aneh lantaran dirinya tak merasakan sakit. Dia merasakan kondisinya sangat sehat pasca melahirkan anak keempatnya.

“Saya juga nggak mendengar anak saya menangis ketika lahir. Sebelumnya anak-anak saya menangis kencang saat lahir. Tapi yang keempat, saya nggak dengar dia menangis,” kata Oki Setiana Dewi.

Sudah 12 hari ini sang bocah masih dirawat dan dirinya setiap harinya terus memantau sang buah hati. Dia berharap anaknya itu bisa sembuh dan berkumpul bersama di rumah.

Populer video

Berita lainnya

Persib Taklukkan Persita, Kokoh di Posisi Kedua

Persib Taklukkan Persita, Kokoh di Posisi Kedua

Resesi, Ketika Ekonomi Sedang Down, Hati-hati dengan Dompetmu

Resesi, Ketika Ekonomi Sedang Down, Hati-hati dengan Dompetmu

Apa Sih yang Dimaksud dengan Teknik Implan dalam Perawatan Kecantikan?

Apa Sih yang Dimaksud dengan Teknik Implan dalam Perawatan Kecantikan?

Cara Menghapus Semua Postingan di Facebook dengan Cepat

Cara Menghapus Semua Postingan di Facebook dengan Cepat

Anang Hermansyah Masih Rahasiakan Tanggal Pernikahan Azriel dan Sarah, Minta Doa agar Segera Terwujud

Anang Hermansyah Masih Rahasiakan Tanggal Pernikahan Azriel dan Sarah, Minta

Ini Kebiasaan Cara Makan yang Bisa Buat Kamu Semakin Cerdas

Ini Kebiasaan Cara Makan yang Bisa Buat Kamu Semakin Cerdas

Ana/Tiwi Melangkah ke Perempat Final China Masters

Ana/Tiwi Melangkah ke Perempat Final China Masters

Pilihan Jenis Musik yang Tepat Didengarkan saat Belajar

Pilihan Jenis Musik yang Tepat Didengarkan saat Belajar

5 Tips Memilih Sajadah yang Nyaman Digunakan untuk Shalat

5 Tips Memilih Sajadah yang Nyaman Digunakan untuk Shalat

Mulailah Pekerjaan dengan Lambat, Begini Saran dari Pakar Karier

Mulailah Pekerjaan dengan Lambat, Begini Saran dari Pakar Karier

Persib Taklukkan Persita, Kokoh di Posisi Kedua

Persib Taklukkan Persita, Kokoh di Posisi Kedua

Resesi, Ketika Ekonomi Sedang Down, Hati-hati dengan Dompetmu

Resesi, Ketika Ekonomi Sedang Down, Hati-hati dengan Dompetmu

Apa Sih yang Dimaksud dengan Teknik Implan dalam Perawatan Kecantikan?

Apa Sih yang Dimaksud dengan Teknik Implan dalam Perawatan Kecantikan?

Cara Menghapus Semua Postingan di Facebook dengan Cepat

Cara Menghapus Semua Postingan di Facebook dengan Cepat

Anang Hermansyah Masih Rahasiakan Tanggal Pernikahan Azriel dan Sarah, Minta Doa agar Segera Terwujud

Anang Hermansyah Masih Rahasiakan Tanggal Pernikahan Azriel dan Sarah, Minta

Ini Kebiasaan Cara Makan yang Bisa Buat Kamu Semakin Cerdas

Ini Kebiasaan Cara Makan yang Bisa Buat Kamu Semakin Cerdas

Ana/Tiwi Melangkah ke Perempat Final China Masters

Ana/Tiwi Melangkah ke Perempat Final China Masters

Pilihan Jenis Musik yang Tepat Didengarkan saat Belajar

Pilihan Jenis Musik yang Tepat Didengarkan saat Belajar

5 Tips Memilih Sajadah yang Nyaman Digunakan untuk Shalat

5 Tips Memilih Sajadah yang Nyaman Digunakan untuk Shalat

Mulailah Pekerjaan dengan Lambat, Begini Saran dari Pakar Karier

Mulailah Pekerjaan dengan Lambat, Begini Saran dari Pakar Karier

Persib Taklukkan Persita, Kokoh di Posisi Kedua

Persib Taklukkan Persita, Kokoh di Posisi Kedua

Resesi, Ketika Ekonomi Sedang Down, Hati-hati dengan Dompetmu

Resesi, Ketika Ekonomi Sedang Down, Hati-hati dengan Dompetmu