Aditya Zoni dan Yasmine Ow Gagal Bermediasi, Tetap Akan Berpisah

Foto: Dok.Celebrithink

Sidang cerai antara Aditya Zoni dan Yasmine Ow di Pengadilan Agama Cibinong, Jawa Barat, mengalami kegagalan dalam upaya mediasi mereka setelah beberapa kali penundaan sebelumnya.

Abdullah Emile Alamudi, kuasa hukum Aditya Zoni, menyatakan bahwa mediasi antara kliennya dan Yasmine Ow tidak berhasil mencapai kesepakatan. Kedua belah pihak tetap memilih untuk melanjutkan proses perceraian.

“Tadi kita sudah menandatangani keterangan bahwa mediasi tidak ditemukan titik temu, dan insya Allah sidang akan berlanjut di tanggal 16 sesuai arahan dari majelis hakim,” ucap Abdullah Emile Alamudi usai sidang di Pengadilan Agama Cibinong, Jawa Barat.

“Memang dari kedua belah pihak tetap menginginkan perceraian. Jadi arahnya mediasi ini bisa dibilang gagal dan tidak tercapai kata sepakat,” kata Emile Alamudi menambahkan.

Aditya Zoni menegaskan bahwa tidak ada pasangan yang menginginkan perceraian. Namun, keputusan ini diambil sebagai langkah terbaik bagi keduanya, sesuai dengan takdir yang diyakini.

“Siapapun tidak mau bercerai. Karena perceraian itu tindakan yang tidak baik. Cuma Allah berkata lain karena ini mungkin jalan yg terbaik bagi kami berdua,” jelas Aditya.

Aditya juga menekankan pentingnya untuk tetap memberikan kasih sayang kepada putra mereka, Zayn, dalam situasi ini. Ia berharap bahwa keputusan mereka tidak akan membuat Zayn merasa kehilangan cinta dari kedua orang tuanya.

“Paling penting kita selalu sayang sama anak kita selalu memberikan kasih sayang yg mudah mudahan zayn tidak akan kehilangan salah satu di antara kami. Kasih sayangnya harus sama fullnya sama waktu kami bersatu,” tutup Aditya.

Populer video

Berita lainnya

Menghadapi Proses Pemasangan Kawat Gigi, Kondisi yang Dialami dan Cara Mengatasinya

Menghadapi Proses Pemasangan Kawat Gigi, Kondisi yang Dialami dan Cara

Cara Mudah Melacak Posisi Seseorang lewat Aplikasi WhatsApp

Cara Mudah Melacak Posisi Seseorang lewat Aplikasi WhatsApp

Sporting CP vs Amarante FC: Ujian Besar di Piala Portugal

Sporting CP vs Amarante FC: Ujian Besar di Piala Portugal

Berapa Jarak Ideal untuk Mengajak Anjing Berjalan dalam Sehari?

Berapa Jarak Ideal untuk Mengajak Anjing Berjalan dalam Sehari?

Marc Marquez Melangkah Menuju Gelar Juara Dunia dengan Ducati

Marc Marquez Melangkah Menuju Gelar Juara Dunia dengan Ducati

Konsep Unik Jepang yang Akan Mengubah Hidupmu

Konsep Unik Jepang yang Akan Mengubah Hidupmu

5 Cara Sederhana Membahagiakan Pasangan dan Membangun Hubungan yang Lebih Dekat

5 Cara Sederhana Membahagiakan Pasangan dan Membangun Hubungan yang Lebih

Jepang Bersiap Memberikan Suara Dalam Pemilihan Umum

Jepang Bersiap Memberikan Suara Dalam Pemilihan Umum

TNS Hampir Menahan Fiorentina, Pertarungan yang Menarik

TNS Hampir Menahan Fiorentina, Pertarungan yang Menarik

Gasperini: Pemain Harus Nikmati Sepak Bola di Atalanta

Gasperini: Pemain Harus Nikmati Sepak Bola di Atalanta

Menghadapi Proses Pemasangan Kawat Gigi, Kondisi yang Dialami dan Cara Mengatasinya

Menghadapi Proses Pemasangan Kawat Gigi, Kondisi yang Dialami dan Cara

Cara Mudah Melacak Posisi Seseorang lewat Aplikasi WhatsApp

Cara Mudah Melacak Posisi Seseorang lewat Aplikasi WhatsApp

Sporting CP vs Amarante FC: Ujian Besar di Piala Portugal

Sporting CP vs Amarante FC: Ujian Besar di Piala Portugal

Berapa Jarak Ideal untuk Mengajak Anjing Berjalan dalam Sehari?

Berapa Jarak Ideal untuk Mengajak Anjing Berjalan dalam Sehari?

Marc Marquez Melangkah Menuju Gelar Juara Dunia dengan Ducati

Marc Marquez Melangkah Menuju Gelar Juara Dunia dengan Ducati

Konsep Unik Jepang yang Akan Mengubah Hidupmu

Konsep Unik Jepang yang Akan Mengubah Hidupmu

5 Cara Sederhana Membahagiakan Pasangan dan Membangun Hubungan yang Lebih Dekat

5 Cara Sederhana Membahagiakan Pasangan dan Membangun Hubungan yang Lebih

Jepang Bersiap Memberikan Suara Dalam Pemilihan Umum

Jepang Bersiap Memberikan Suara Dalam Pemilihan Umum

TNS Hampir Menahan Fiorentina, Pertarungan yang Menarik

TNS Hampir Menahan Fiorentina, Pertarungan yang Menarik

Gasperini: Pemain Harus Nikmati Sepak Bola di Atalanta

Gasperini: Pemain Harus Nikmati Sepak Bola di Atalanta

Menghadapi Proses Pemasangan Kawat Gigi, Kondisi yang Dialami dan Cara Mengatasinya

Menghadapi Proses Pemasangan Kawat Gigi, Kondisi yang Dialami dan Cara

Cara Mudah Melacak Posisi Seseorang lewat Aplikasi WhatsApp

Cara Mudah Melacak Posisi Seseorang lewat Aplikasi WhatsApp