Tyas Mirasih Ungkap Keinginan Punya Momongan, Belum Terpikir Jalani Program Bayi Tabung

Tyas Mirasih tetap semangat menantikan kehadiran seorang buah hati dalam rumah tangganya dengan Tengku Tezi. Meskipun belum menjalani program khusus, Tyas tidak menunda-nunda keinginannya untuk segera memiliki anak.

“Ingin banget punya anak, cuma kan belum, doakan saja,” ucap Tyas Mirasih saat ditemui di Kawasan Senayan, Jakarta Pusat, baru-baru ini.

Meskipun baru menikah setahun yang lalu, Tyas masih ingin hamil secara alami dan belum mempertimbangkan opsi program bayi tabung. Ia berharap kelahiran anak pertamanya dapat terjadi secara alami.

“Masih mau hamil alami, kan baru menikah Agustus setahun lalu,” kata Tyas Mirasih.

Tyas juga mengungkapkan pertimbangan lainnya terkait belumnya ia menjalani program bayi tabung. Selain kesibukan yang padat, faktor biaya dan perawatan yang intensif juga menjadi pertimbangan.

“Semoga segera (hamil), aku maunya natural,” harap Tyas Mirasih.

“Program bayi tabung kan mahal. Sementara jadwal syutingku masih setiap hari, sementara bayi tabung harus banyak istirahat,” Tyas melanjutkan.

Meskipun demikian, Tyas merasa bersyukur memiliki suami yang sangat mendukungnya. Tengku Tezi tidak pernah menuntut atau memaksanya untuk segera hamil, melainkan memberikan dukungan penuh dalam proses ini.

“Untungnya, Tezi nggak pernah menuntut dan memaksa harus segera hamil,” tutup Tyas Mirasih.

Populer video

Berita lainnya

Federico Chiesa Resmi Gabung Barcelona

Federico Chiesa Resmi Gabung Barcelona

Mengatasi Konflik dengan Pasangan saat Membahas Keuangan

Mengatasi Konflik dengan Pasangan saat Membahas Keuangan

Motor Hilang di Perpustakaan Daerah Lampung

Motor Hilang di Perpustakaan Daerah Lampung

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Berkarier di Bidang HRD

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Berkarier di

Timnas Futsal Putri Indonesia Menang Telak 7-0

Timnas Futsal Putri Indonesia Menang Telak 7-0

Heboh Anggur Muscat Berpestisida, Bahaya Kesehatan Mengintai!

Heboh Anggur Muscat Berpestisida, Bahaya Kesehatan Mengintai!

Inspirasi Desain Kamar Tidur Mungil Full Cahaya

Inspirasi Desain Kamar Tidur Mungil Full Cahaya

Panduan Lengkap Memilih dan Menggunakan Kompor Listrik

Panduan Lengkap Memilih dan Menggunakan Kompor Listrik

Ini 4 Penyebab Kamu Sering Sakit dan Cara Menaikkan Imune Tubuh

Ini 4 Penyebab Kamu Sering Sakit dan Cara Menaikkan Imune

4 Tahapan Kehidupan Menurut Carl Jung, Apakah Kita Sesuai dengan Tahapan Ini?

4 Tahapan Kehidupan Menurut Carl Jung, Apakah Kita Sesuai dengan

Federico Chiesa Resmi Gabung Barcelona

Federico Chiesa Resmi Gabung Barcelona

Mengatasi Konflik dengan Pasangan saat Membahas Keuangan

Mengatasi Konflik dengan Pasangan saat Membahas Keuangan

Motor Hilang di Perpustakaan Daerah Lampung

Motor Hilang di Perpustakaan Daerah Lampung

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Berkarier di Bidang HRD

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Berkarier di

Timnas Futsal Putri Indonesia Menang Telak 7-0

Timnas Futsal Putri Indonesia Menang Telak 7-0

Heboh Anggur Muscat Berpestisida, Bahaya Kesehatan Mengintai!

Heboh Anggur Muscat Berpestisida, Bahaya Kesehatan Mengintai!

Inspirasi Desain Kamar Tidur Mungil Full Cahaya

Inspirasi Desain Kamar Tidur Mungil Full Cahaya

Panduan Lengkap Memilih dan Menggunakan Kompor Listrik

Panduan Lengkap Memilih dan Menggunakan Kompor Listrik

Ini 4 Penyebab Kamu Sering Sakit dan Cara Menaikkan Imune Tubuh

Ini 4 Penyebab Kamu Sering Sakit dan Cara Menaikkan Imune

4 Tahapan Kehidupan Menurut Carl Jung, Apakah Kita Sesuai dengan Tahapan Ini?

4 Tahapan Kehidupan Menurut Carl Jung, Apakah Kita Sesuai dengan

Federico Chiesa Resmi Gabung Barcelona

Federico Chiesa Resmi Gabung Barcelona

Mengatasi Konflik dengan Pasangan saat Membahas Keuangan

Mengatasi Konflik dengan Pasangan saat Membahas Keuangan