Simak Tips Menjaga Kualitas Tidur di Bulan Ramadan

Ilustrasi Tidur
Foto: Istimewa

Celebrithink.com – Pola hidup masyarakat Umat Muslim berubah ketika Bulan Ramadan. Mulai dari pola makan hingga pola tidur yang berubah karena harus santap sahur setiap harinya. Oleh karena itu, penting menjaga kualitas tidur selama berpuasa.

Kualitas tidur yang baik merupakan kondisi ketika seseorang bisa tidur dengan nyenyak dan dalam durasi waktu yang cukup. Memiliki kualitas tidur yang baik membantu menjaga kesehatan fisik dan mental.

Kebutuhan tidur setiap orang tentunya berbeda, tergantung pada faktor usia dan aktivitas yang dilakukan. Umumnya, orang dewasa memerlukan 7-9 waktu tidur per malam. Lantas bagaimana cara menjaga kualitas tidur?

Memajukan Waktu Tidur

Mengingat akan bangun lebih awal untuk sahur, sebaiknya memajukan waktu tidur lebih awal. Jika Anda terbiasa tertidur pukul 21.00, tidurlah lebih awak yakni pukul 20.00.

Jika tidak bisa membiasakan diri untuk tidur lebih cepat saat Ramadan, maka jam tidur Anda akan berkurang kurang lebih 40 menit karena terbagi waktu sahur. Hal ini berakibat pada badan yang terasa lemas dan terus mengantuk pada siang hari.

Sempatkan untuk Tidur Siang

Jika sudah tidak aktivitas seperti ibadah dan kegiatan dasar lainnya, gunakanlah waktu luang untuk tidur. Menyempatkan waktu tidur siang dapat bermanfaat untuk menurunkan hormon stres pada tubuh karena kurangnya waktu tidur malam.

Perhatikan Konsumsi Sebelum Tidur

Tidak disarankan tidur saat sangat lapar atau sangat kenyang, karena berisiko untuk kesehatan. Jika baru saja makan besar seperti buka puasa dan sahur, maka jangan langsung tidur setelah makan. Sebaiknya minum air putih dengan cukup.

Buat Lingkungan Senyaman Mungkin

Perhatikan lingkungan tempat di mana Anda tidur, untuk memastikan situasi sekitar tempat kita beristirahat tetap senyaman mungkin untuk tidur. Hal ini akan sangat memengaruhi kualitas tidur.

Populer video

Berita lainnya

Sambut Bulan Ramadhan, Coba Lakukan Tips Ini

Sambut Bulan Ramadhan, Coba Lakukan Tips Ini

Tips Jitu Hadapi Pasangan yang Diam Ketika Marah

Tips Jitu Hadapi Pasangan yang Diam Ketika Marah

Hari Anti-Obesitas Sedunia, Melawan Krisis Kesehatan

Hari Anti-Obesitas Sedunia, Melawan Krisis Kesehatan

Dunia Bar, Lebih dari Sekedar Tempat Minum dan Hiburan

Dunia Bar, Lebih dari Sekedar Tempat Minum dan Hiburan

Ini Keajaiban Lidah Buaya, Sumber Berkah untuk Kesehatan Tubuhmu

Ini Keajaiban Lidah Buaya, Sumber Berkah untuk Kesehatan Tubuhmu

Amanda Caesa Ungkap Sosok Parto Patrio saat Sedang di Rumah: Ya Udah Diem aja Gitu Lho

Amanda Caesa Ungkap Sosok Parto Patrio saat Sedang di Rumah:

Peran Pemerintah dalam Pengembangan Teknologi Assistif di Indonesia

Peran Pemerintah dalam Pengembangan Teknologi Assistif di Indonesia

Simak Baik-Baik! Kebiasaan Ini Dapat Menurunkan Kesuburan

Simak Baik-Baik! Kebiasaan Ini Dapat Menurunkan Kesuburan

Mengapa Orang yang Introvert Cenderung Lebih Kreatif?

Mengapa Orang yang Introvert Cenderung Lebih Kreatif?

Guru SD Tidak Mengajar Sebulan, Fakta dan Solusi

Guru SD Tidak Mengajar Sebulan, Fakta dan Solusi

Sambut Bulan Ramadhan, Coba Lakukan Tips Ini

Sambut Bulan Ramadhan, Coba Lakukan Tips Ini

Tips Jitu Hadapi Pasangan yang Diam Ketika Marah

Tips Jitu Hadapi Pasangan yang Diam Ketika Marah

Hari Anti-Obesitas Sedunia, Melawan Krisis Kesehatan

Hari Anti-Obesitas Sedunia, Melawan Krisis Kesehatan

Dunia Bar, Lebih dari Sekedar Tempat Minum dan Hiburan

Dunia Bar, Lebih dari Sekedar Tempat Minum dan Hiburan

Ini Keajaiban Lidah Buaya, Sumber Berkah untuk Kesehatan Tubuhmu

Ini Keajaiban Lidah Buaya, Sumber Berkah untuk Kesehatan Tubuhmu

Amanda Caesa Ungkap Sosok Parto Patrio saat Sedang di Rumah: Ya Udah Diem aja Gitu Lho

Amanda Caesa Ungkap Sosok Parto Patrio saat Sedang di Rumah:

Peran Pemerintah dalam Pengembangan Teknologi Assistif di Indonesia

Peran Pemerintah dalam Pengembangan Teknologi Assistif di Indonesia

Simak Baik-Baik! Kebiasaan Ini Dapat Menurunkan Kesuburan

Simak Baik-Baik! Kebiasaan Ini Dapat Menurunkan Kesuburan

Mengapa Orang yang Introvert Cenderung Lebih Kreatif?

Mengapa Orang yang Introvert Cenderung Lebih Kreatif?

Guru SD Tidak Mengajar Sebulan, Fakta dan Solusi

Guru SD Tidak Mengajar Sebulan, Fakta dan Solusi

Sambut Bulan Ramadhan, Coba Lakukan Tips Ini

Sambut Bulan Ramadhan, Coba Lakukan Tips Ini

Tips Jitu Hadapi Pasangan yang Diam Ketika Marah

Tips Jitu Hadapi Pasangan yang Diam Ketika Marah