Tamara Bleszynski Siap Ketemu Kakak di Persidangan, Ingin Semuanya Lancar

Foto: IG @tamarableszynskiofficial

Artis Tamara Bleszynski hadir disidang perdana terkait perkara wanprestasi yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Sidang perdana itu masuk agenda mediasi antara Tamara Bleszynski dan Ryszard Bleszynski. Tak banyak kata yang diucapkan Tamara.

“Kabar saya baik,” ucap Tamara Bleszynski, Rabu (22/2/2023).

Yang pasti, Tamara mengaku sudah siap untuk bertemu dengan kakaknya yang juga pihak penggugat, Ryszard Bleszynski.

“Mudah-mudahan semuanya berjalan lancar,” kata Tamara Bleszynski.

Diketahui permasalahan keduanya bermula dari kesepakatan Tamara dengan Ryszard Bleszynski untuk membiayai pengobatan Zbigniew Bleszynski, ayah mereka.

Saat itu biaya pengobatan Zbigniew Bleszynski mencapai 103 ribu Dollar AS di tahun 2001. Tamara Bleszynski dan Ryszard Bleszynski sepakat menanggung biaya pengobatan ayah mereka.

Sayangnya, kesepakatan tidak berjalan sesuai perjanjian awal, hingga Ryszard Bleszynski menggugat Tamara Bleszynski. Sang kakak meminta Tamara Bleszynski membayar kerugian sebesar Rp 34 miliar, dengan rincian Rp 4 miliar kerugian materiil dan Rp 30 miliar kerugian immateriil.

Populer video

Berita lainnya

Bias Itu Apa Sih? Kenapa Kita Sering Salah Kaprah? Yuk Simak

Bias Itu Apa Sih? Kenapa Kita Sering Salah Kaprah? Yuk

Jennifer Coppen dan Kamari Liburan di Jepang

Jennifer Coppen dan Kamari Liburan di Jepang

5 Tips untuk Membantu Menghilangkan Pikiran Negatif

5 Tips untuk Membantu Menghilangkan Pikiran Negatif

Menyingkap Manfaat Luar Biasa Jamur Tiram bagi Kesehatan Tubuh

Menyingkap Manfaat Luar Biasa Jamur Tiram bagi Kesehatan Tubuh

Ketahui Manfaat Tidur Telanjang untuk Kesehatan

Ketahui Manfaat Tidur Telanjang untuk Kesehatan

Kecerdasan dan Kreativitas: Dua Sisi Mata Uang yang Sama

Kecerdasan dan Kreativitas: Dua Sisi Mata Uang yang Sama

Lapar Setelah Olahraga? Simak Cara Mengatasinya

Lapar Setelah Olahraga? Simak Cara Mengatasinya

6 Rekomendasi Lagu yang Cocok Mengiringi Jogging Pagimu

6 Rekomendasi Lagu yang Cocok Mengiringi Jogging Pagimu

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Menerbitkan Buku

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Menerbitkan Buku

Andre Taulany Tetap Jalin Komunikasi Baik dengan Rien Wartia di Tengah Proses Perceraian, Masih Tinggal Satu Atap

Andre Taulany Tetap Jalin Komunikasi Baik dengan Rien Wartia di

Bias Itu Apa Sih? Kenapa Kita Sering Salah Kaprah? Yuk Simak

Bias Itu Apa Sih? Kenapa Kita Sering Salah Kaprah? Yuk

Jennifer Coppen dan Kamari Liburan di Jepang

Jennifer Coppen dan Kamari Liburan di Jepang

5 Tips untuk Membantu Menghilangkan Pikiran Negatif

5 Tips untuk Membantu Menghilangkan Pikiran Negatif

Menyingkap Manfaat Luar Biasa Jamur Tiram bagi Kesehatan Tubuh

Menyingkap Manfaat Luar Biasa Jamur Tiram bagi Kesehatan Tubuh

Ketahui Manfaat Tidur Telanjang untuk Kesehatan

Ketahui Manfaat Tidur Telanjang untuk Kesehatan

Kecerdasan dan Kreativitas: Dua Sisi Mata Uang yang Sama

Kecerdasan dan Kreativitas: Dua Sisi Mata Uang yang Sama

Lapar Setelah Olahraga? Simak Cara Mengatasinya

Lapar Setelah Olahraga? Simak Cara Mengatasinya

6 Rekomendasi Lagu yang Cocok Mengiringi Jogging Pagimu

6 Rekomendasi Lagu yang Cocok Mengiringi Jogging Pagimu

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Menerbitkan Buku

10 Istilah yang Wajib Kamu Tahu jika Ingin Menerbitkan Buku

Andre Taulany Tetap Jalin Komunikasi Baik dengan Rien Wartia di Tengah Proses Perceraian, Masih Tinggal Satu Atap

Andre Taulany Tetap Jalin Komunikasi Baik dengan Rien Wartia di

Bias Itu Apa Sih? Kenapa Kita Sering Salah Kaprah? Yuk Simak

Bias Itu Apa Sih? Kenapa Kita Sering Salah Kaprah? Yuk

Jennifer Coppen dan Kamari Liburan di Jepang

Jennifer Coppen dan Kamari Liburan di Jepang