Bebas Dari Penjara, Mantan Suami Nindy Ayunda Langsung Temui Anak-Anaknya

Foto: Istimewa

Mantan suami Nindy Ayunda, Askara Parasady Harsono rupanya sudah menghirup udara bebas sejak 5 Oktober 2021. Setelah keluar dari penjara, Askara langsung menemui anak-anaknya setelah 9 bulan tak bertemu.

“Saya senang setelah sembilan bulan nggak bertemu anak-anak,” ucap Askara Parasady Harsono di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (10/10).

Selama menjadi tahanan, Askara mengaku tidak bisa melakukan komunikasi dengan kedua anaknya. Makanya setelah bebas, dia sangat rindu dengan mereka.

“Sekarang bisa ketemu anak-anak lagi, alhamdulillah senang sekali,” kata Askara Parasady.

Seperti diberitakan, Askars divonis bersalah dan dihukum 9 bulan atas penyalahgunaan narkoba dan kepemilikan senjata api ilegal. Harusnya dia baru dinyatakan bebas murni pada 8 Desember 2021, namun bisa lebih cepat karena mendapat remisi dan harus melakukan wajib lapor.

Populer video

Berita lainnya

Ini Jenis Tes Kesehatan yang Digunakan untuk Diagnosis Obesitas

Ini Jenis Tes Kesehatan yang Digunakan untuk Diagnosis Obesitas

Buron Bandar Narkoba Ditangkap di Bangkok

Buron Bandar Narkoba Ditangkap di Bangkok

Sinopsis Menegangkan Film Dawn of the Dead

Sinopsis Menegangkan Film Dawn of the Dead

Akuisisi Blok Migas Pertamina untuk Ketahanan Energi

Akuisisi Blok Migas Pertamina untuk Ketahanan Energi

Raffi Ahmad dan Para Duda Seru Touring ke Pangkalan Brandan, Sumatera Utara

Raffi Ahmad dan Para Duda Seru Touring ke Pangkalan Brandan,

Tips Aman dan Nyaman Menggunakan Earphone agar Tidak Merusak Pendengaran

Tips Aman dan Nyaman Menggunakan Earphone agar Tidak Merusak Pendengaran

Perilaku Pasangan yang Menunjukkan Mereka Tidak Ingin Kehilangan Anda

Perilaku Pasangan yang Menunjukkan Mereka Tidak Ingin Kehilangan Anda

Media Asing Soroti Kemenangan Indonesia di Piala AFF U-19 2024, Sebut Raja Baru di Asia Tenggara

Media Asing Soroti Kemenangan Indonesia di Piala AFF U-19 2024,

Eksplorasi Ragam Warna Rambut, Ini Istilah dan Variasi yang Perlu Diketahui

Eksplorasi Ragam Warna Rambut, Ini Istilah dan Variasi yang Perlu

Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Sebelah Ala Rumahan

Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Sebelah Ala Rumahan

Ini Jenis Tes Kesehatan yang Digunakan untuk Diagnosis Obesitas

Ini Jenis Tes Kesehatan yang Digunakan untuk Diagnosis Obesitas

Buron Bandar Narkoba Ditangkap di Bangkok

Buron Bandar Narkoba Ditangkap di Bangkok

Sinopsis Menegangkan Film Dawn of the Dead

Sinopsis Menegangkan Film Dawn of the Dead

Akuisisi Blok Migas Pertamina untuk Ketahanan Energi

Akuisisi Blok Migas Pertamina untuk Ketahanan Energi

Raffi Ahmad dan Para Duda Seru Touring ke Pangkalan Brandan, Sumatera Utara

Raffi Ahmad dan Para Duda Seru Touring ke Pangkalan Brandan,

Tips Aman dan Nyaman Menggunakan Earphone agar Tidak Merusak Pendengaran

Tips Aman dan Nyaman Menggunakan Earphone agar Tidak Merusak Pendengaran

Perilaku Pasangan yang Menunjukkan Mereka Tidak Ingin Kehilangan Anda

Perilaku Pasangan yang Menunjukkan Mereka Tidak Ingin Kehilangan Anda

Media Asing Soroti Kemenangan Indonesia di Piala AFF U-19 2024, Sebut Raja Baru di Asia Tenggara

Media Asing Soroti Kemenangan Indonesia di Piala AFF U-19 2024,

Eksplorasi Ragam Warna Rambut, Ini Istilah dan Variasi yang Perlu Diketahui

Eksplorasi Ragam Warna Rambut, Ini Istilah dan Variasi yang Perlu

Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Sebelah Ala Rumahan

Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Sebelah Ala Rumahan

Ini Jenis Tes Kesehatan yang Digunakan untuk Diagnosis Obesitas

Ini Jenis Tes Kesehatan yang Digunakan untuk Diagnosis Obesitas

Buron Bandar Narkoba Ditangkap di Bangkok

Buron Bandar Narkoba Ditangkap di Bangkok