Resep Pesinetron Puspita Sarry Tetap Terlihat Cantik Memesona

Puspita Sarry
Foto: IG:@puspitasarry7

Celebrithink.com – Bagi para penikmat layar kaca, tentu sudah tidak asing lagi dengan nama Puspita Sarry. Ya, Puspita memulai karirnya pada tahun 2000 dengan mengikuti ajang pemilihan model smajalah remaja Aneka Yess. Namun berkat kemampuan aktingnya yang apik, sederet judul pernah diperankan Wanita asal Bandung, Jawa Barat ini.

Kini usia Puspita Sarry sudah menginjak 36 tahun. Namun ia masih tetap terlihat cantik memesona. Lantas apa sih rahasia kecantikan ibu dua anak ini?

Diakui Puspita, setiap orang memiliki persepsi masing-masing tentang arti kata cantik itu sendiri. Selama ini, ia hanya menjaga kesehatan baik secara jasmani maupun rohani.

“Kalau kita di dalamnya nggak sehat kan pasti dari luarnya kelihatan. Jadi kelihatan kusut,” kata Puspita Sarry di Kawasan Ciganjur, Jakarta Selatan, Selasa (21/9).

Guna menjaga kebugaran tubuh, Puspita sempat mengikuti Thai Boxing. Puspita merasa tertantang menggeluti olahraga tersebut. Apalagi dewasa ini, Thai Boxing tidak hanya diminati banyak kalangan, bukan hanya diperuntukkan bagi kaum Adam.

Puspita Sarry Berlatih Thai Boxing

“Sekarang sih cowok cewek sudah apa aja. Sebenarnya fokusnya untuk jaga kebugaran saja, kalau langsingnya itu bonusnya, hehehe,” ucapnya lalu tertawa.

Hanya saja, mengingat padatnya jadwal syuting membuat pemain sinetron Jodoh Wasiat Bapak 2 ini kesulitan untuk menjalani aktivitas tersebut. Bahkan menurut Puspita, hal itu yang membuatnya sedih.

“Jadi ya selama syuting ini sih, sedihnya itu nggak bisa menyempatkan diri buat olahraga. Kadang pulang syuting sudah capek, ya langsung tidur,” imbuhnya.

Populer video

Berita lainnya

Pinjol Merenggut Nyawa Sekeluarga: Fakta Tragis yang Terungkap

Pinjol Merenggut Nyawa Sekeluarga: Fakta Tragis yang Terungkap

Momen Lucu Nathan Tjoe-A-On, Dikejar Fans Perempuan Usai Laga Timnas Indonesia

Momen Lucu Nathan Tjoe-A-On, Dikejar Fans Perempuan Usai Laga Timnas

Romansa atau Kebetulan? Kim Soo Hyun dan Lim Na Young Terlihat Bersama di Festival Musik

Romansa atau Kebetulan? Kim Soo Hyun dan Lim Na Young

4 Inspirasi Desain Dinding Ruang Tamu, Membuat Makin Nyaman

4 Inspirasi Desain Dinding Ruang Tamu, Membuat Makin Nyaman

Jadwal Asesmen Nasional Berbasis Komputer 2024

Jadwal Asesmen Nasional Berbasis Komputer 2024

Tips Mantap untuk Tetap Fit dan Sehat, Menjaga Berat Badan dengan Mudah

Tips Mantap untuk Tetap Fit dan Sehat, Menjaga Berat Badan

Berliana Lovel Mundur dari Tinju Profesional, Merasa Tidak Tega Melihat Lawan Berdarah

Berliana Lovel Mundur dari Tinju Profesional, Merasa Tidak Tega Melihat

Ketahui Manfaat dan Cara Melakukan Self-Compassion

Ketahui Manfaat dan Cara Melakukan Self-Compassion

Al Nassr Tundukkan Al Feiha dengan Skor 4-1

Al Nassr Tundukkan Al Feiha dengan Skor 4-1

Resep Carrot Cake Sederhana

Resep Carrot Cake Sederhana

Pinjol Merenggut Nyawa Sekeluarga: Fakta Tragis yang Terungkap

Pinjol Merenggut Nyawa Sekeluarga: Fakta Tragis yang Terungkap

Momen Lucu Nathan Tjoe-A-On, Dikejar Fans Perempuan Usai Laga Timnas Indonesia

Momen Lucu Nathan Tjoe-A-On, Dikejar Fans Perempuan Usai Laga Timnas

Romansa atau Kebetulan? Kim Soo Hyun dan Lim Na Young Terlihat Bersama di Festival Musik

Romansa atau Kebetulan? Kim Soo Hyun dan Lim Na Young

4 Inspirasi Desain Dinding Ruang Tamu, Membuat Makin Nyaman

4 Inspirasi Desain Dinding Ruang Tamu, Membuat Makin Nyaman

Jadwal Asesmen Nasional Berbasis Komputer 2024

Jadwal Asesmen Nasional Berbasis Komputer 2024

Tips Mantap untuk Tetap Fit dan Sehat, Menjaga Berat Badan dengan Mudah

Tips Mantap untuk Tetap Fit dan Sehat, Menjaga Berat Badan

Berliana Lovel Mundur dari Tinju Profesional, Merasa Tidak Tega Melihat Lawan Berdarah

Berliana Lovel Mundur dari Tinju Profesional, Merasa Tidak Tega Melihat

Ketahui Manfaat dan Cara Melakukan Self-Compassion

Ketahui Manfaat dan Cara Melakukan Self-Compassion

Al Nassr Tundukkan Al Feiha dengan Skor 4-1

Al Nassr Tundukkan Al Feiha dengan Skor 4-1

Resep Carrot Cake Sederhana

Resep Carrot Cake Sederhana

Pinjol Merenggut Nyawa Sekeluarga: Fakta Tragis yang Terungkap

Pinjol Merenggut Nyawa Sekeluarga: Fakta Tragis yang Terungkap

Momen Lucu Nathan Tjoe-A-On, Dikejar Fans Perempuan Usai Laga Timnas Indonesia

Momen Lucu Nathan Tjoe-A-On, Dikejar Fans Perempuan Usai Laga Timnas