Flora Terpapar Covid-19, Seluruh Member JKT48 Jalani Tes Swab

foto: ig: jkt48.flora

Flora Shafiqa Riyadi atau yang lebih akrab disapa Flora JKT48 sudah 10 hari ini menjalani perawatan lantaran terpapar virus corona. Tak tunggu lama, manajemen JKT48 langsung melakukan tes swab serentak untuk semua staff dan para member JKT48.

“Manajemen sudah melakukan tes serentak untuk semua staf dan member JKT,” ucap Rino Sutopo, perwakilan manajemen JKT48, saat dihubungi wartawan, Rabu (30/9).

Rino Sutopo bersyukur, hasil tes swab seluruh staf dan member JKT48 lainnya dinyatakan negatif Covid-19. Setelah itu, aktivitas kegiatan JKT48 langsung kembali seperti sedia kala.

Kendati demikian, kini semua aktivitas dan pekerjaan member JKT48 dilakukan di rumah masing-masing. Untuk Flora sendiri, saat ini masih sedang dalam masa pemulihan dan kondisinya semakin membaik.

Anggota JKT48 yang lain tetap melakukan kegiatan video call dengan fans yang selama ini rutin digelar JKT48 sejak ada pandemi Covid-19.

Populer video

Berita lainnya

Alternatif Daun Pembungkus Makanan Selain Daun Pisang yang Wajib Kamu Coba

Alternatif Daun Pembungkus Makanan Selain Daun Pisang yang Wajib Kamu

6 Perilaku yang Sangat Umum Terjadi pada Orang dengan Harga Diri Rendah

6 Perilaku yang Sangat Umum Terjadi pada Orang dengan Harga

Berbagai Macam Mesin Pencari Selain Google, yang Mungkin Bisa Kamu Coba

Berbagai Macam Mesin Pencari Selain Google, yang Mungkin Bisa Kamu

Catat, Ini Bahan Alami untuk Mengatasi Kerontokan Rambut

Catat, Ini Bahan Alami untuk Mengatasi Kerontokan Rambut

Skill Dasar yang Harus Dimiliki oleh Seorang YouTuber, Kunci Kesuksesan di Platform Video Terbesar

Skill Dasar yang Harus Dimiliki oleh Seorang YouTuber, Kunci Kesuksesan

Manajemen Risiko, Ini Pentingnya Mengidentifikasi, Mengevaluasi, dan Mengelola Risiko dalam Bisnis dan Kehidupan Sehari-hari

Manajemen Risiko, Ini Pentingnya Mengidentifikasi, Mengevaluasi, dan Mengelola Risiko dalam

Begini Cara Menghilangkan Bekas Luka di Kaki

Begini Cara Menghilangkan Bekas Luka di Kaki

Hindari 3 Kebiasaan Ini Guna Terhindar dari Cantengan

Hindari 3 Kebiasaan Ini Guna Terhindar dari Cantengan

Punya Atasan Toxic? Atau Justru Kamu Sendiri? Yuk Kenali Ciri-cirinya

Punya Atasan Toxic? Atau Justru Kamu Sendiri? Yuk Kenali Ciri-cirinya

Ini Permainan Tradisional Indonesia untuk Melatih Motorik Anak

Ini Permainan Tradisional Indonesia untuk Melatih Motorik Anak