Selain Merapihkan, Ini Manfaat yang Diperoleh dari Menyisir Rambut

Manfaat Menyisir Rambut
Foto: Istimewa

Celebrithink.com – Mungkin sebagian dari kalian menganggap menyisir hanya untuk merapikan rambut yang berantakan. Bahkan, mungkin ada juga yang menjadikannya sebagai aktivitas rutin seusai mandi. Padahal, ada manfaat yang bisa diperoleh jika aktivitas menyisir dilakukan dengan benar.

ya, menyisir rambut penting dilakukan guna mencegah rambut tampak kusut. Kebiasaan ini bahkan bisa menjaga kesehatan rambut selama dilakukan dengan benar. Melansir laman helloSEHAT, berikut ini beberapa manfaat yang bisa diperoleh melalui kebiasan menyisir rambut.

Menambah kilau rambut

Rambut yang sering disisir dengan benar ternyata bisa membantu membuat rambut semakin berkilau. Jadi, manusia umumnya memiliki kelenjar sebaceous yang terletak di folikel rambut. Kelenjar ini menghasilkan minyak alami rambut yang membantu melicinkan kulit kepala.

Menyisir rambut membantu mengalirkan minyak alami secara merata, mulai dari akar rambut hingga ujungnya. Inilah yang membuat rambut tampak lebih sehat dan berkilau.

Melancarkan aliran darah kulit kepala

Menyisir rambut ternyata juga bisa melancarkan aliran darah di kulit kepala. Pasalnya, beberapa sisir bisa memberikan pijatan kecil pada kulit kepala. Pijatan tersebut ternyata merangsang alirah darah ke kulit kepala dan membantu meningkatkan pertumbuhan rambut yang sehat.

Membantu menghilangkan kotoran di rambut

Rutin menyisir rambut ternyata membantu mengurangi kotoran di kepala. Kotoran yang menempel biasanya berasal dari produk penata rambut yang meninggalkan ‘sisa’ di kulit kepala. Sisa dari produk tersebut bisa menumpuk dan menyebabkan rambut tampak kotor.

Meski sisir rambut bisa menyingkirkan kotoran, anda tetap perlu membersihkan rambut dan kulit kepala secara menyeluruh dengan sampo. Dengan begitu, anda bisa memiliki rambut yang sehat dan terlihat bersih.

Mengangkat helai rambut yang rontok

Helaian rambut yang berjatuhan, baik ketika disisir maupun tidak, merupakan hal yang normal. Umumnya, kebanyakan orang kehilangan sekitar 100-150 helai rambut setiap hari.

Kabar baiknya, kebiasaan menyisir rambut membantu menguraikan helaian rambut yang lepas dan kerap menyangkut, menyebabkan rambut kusut. Walaupun demikian, jika terlalu banyak helai rambut yang jatuh, hal ini bisa mengindikasikan kerontokan rambut.

Populer video

Berita lainnya

Hat-trick Gabriel Jesus Antar Arsenal ke Semifinal

Hat-trick Gabriel Jesus Antar Arsenal ke Semifinal

Simak Tips Mengelola Emosi Saat Puasa Ramadhan

Simak Tips Mengelola Emosi Saat Puasa Ramadhan

Karate Seni Bela Diri yang Mengajarkan Disiplin dan Kepercayaan Diri

Karate Seni Bela Diri yang Mengajarkan Disiplin dan Kepercayaan Diri

Reijnders Bersinar, AC Milan Tekuk Empoli 3-0

Reijnders Bersinar, AC Milan Tekuk Empoli 3-0

Permainan Make Up yang Mendidik, Bagaimana Make Up Dapat Membantu Anak Mengembangkan Kreativitasnya

Permainan Make Up yang Mendidik, Bagaimana Make Up Dapat Membantu

Ini 12 Aplikasi Pembelajaran Digital Terbaik

Ini 12 Aplikasi Pembelajaran Digital Terbaik

Mulut Berasa Kebakar, Ini Tips Mengatasi Kepedasan yang Efektif

Mulut Berasa Kebakar, Ini Tips Mengatasi Kepedasan yang Efektif

Begini Cara Mudah Melentikkan Bulu Mata

Begini Cara Mudah Melentikkan Bulu Mata

Dari Gloomy ke Semangat, Cara Memulihkan Perasaan dan Menemukan Kembali Keceriaan

Dari Gloomy ke Semangat, Cara Memulihkan Perasaan dan Menemukan Kembali

Fakta Menarik Seputar Tes IQ yang Perlu Anda Tahu

Fakta Menarik Seputar Tes IQ yang Perlu Anda Tahu

Hat-trick Gabriel Jesus Antar Arsenal ke Semifinal

Hat-trick Gabriel Jesus Antar Arsenal ke Semifinal

Simak Tips Mengelola Emosi Saat Puasa Ramadhan

Simak Tips Mengelola Emosi Saat Puasa Ramadhan

Karate Seni Bela Diri yang Mengajarkan Disiplin dan Kepercayaan Diri

Karate Seni Bela Diri yang Mengajarkan Disiplin dan Kepercayaan Diri

Reijnders Bersinar, AC Milan Tekuk Empoli 3-0

Reijnders Bersinar, AC Milan Tekuk Empoli 3-0

Permainan Make Up yang Mendidik, Bagaimana Make Up Dapat Membantu Anak Mengembangkan Kreativitasnya

Permainan Make Up yang Mendidik, Bagaimana Make Up Dapat Membantu

Ini 12 Aplikasi Pembelajaran Digital Terbaik

Ini 12 Aplikasi Pembelajaran Digital Terbaik

Mulut Berasa Kebakar, Ini Tips Mengatasi Kepedasan yang Efektif

Mulut Berasa Kebakar, Ini Tips Mengatasi Kepedasan yang Efektif

Begini Cara Mudah Melentikkan Bulu Mata

Begini Cara Mudah Melentikkan Bulu Mata

Dari Gloomy ke Semangat, Cara Memulihkan Perasaan dan Menemukan Kembali Keceriaan

Dari Gloomy ke Semangat, Cara Memulihkan Perasaan dan Menemukan Kembali

Fakta Menarik Seputar Tes IQ yang Perlu Anda Tahu

Fakta Menarik Seputar Tes IQ yang Perlu Anda Tahu

Hat-trick Gabriel Jesus Antar Arsenal ke Semifinal

Hat-trick Gabriel Jesus Antar Arsenal ke Semifinal

Simak Tips Mengelola Emosi Saat Puasa Ramadhan

Simak Tips Mengelola Emosi Saat Puasa Ramadhan