Indira Sudiro Awet Muda di Usia 52, Netizen Kagum

Pict by Instagram

Nama Indira Paramarini Sudiro, atau lebih dikenal sebagai Indira Sudiro, kembali menjadi sorotan media sosial. Putri Indonesia 1992 ini mencuri perhatian karena parasnya yang tetap terlihat awet muda di usia 52 tahun. Banyak netizen memuji kecantikannya yang disebut tak berubah sejak masa muda.

Bahkan, saking terlihat muda, Indira kerap disangka tengah jalan bersama pacar atau suami saat bepergian dengan anaknya, Pasha Mahindra. Hal tersebut sering terjadi, seperti yang diungkapkan Indira dalam sebuah video yang kini viral di media sosial. Salah satu unggahan video itu dapat ditemukan di akun Instagram @nyinyir_update_official.

Indira mengungkapkan rasa takjub melihat pertumbuhan Pasha yang kini sudah dewasa. “Rasanya lucu aja gitu, kayaknya baru kemarin dia masih bayi, tiba-tiba udah segede ini,” ucap Indira pada Kamis, 26 Desember 2024.

Ia juga menambahkan bahwa seringnya dirinya disangka pacar Pasha mungkin karena ia menikah muda. “Mungkin karena saya menikah muda, jadi orang sering salah sangka. Mereka sering bilang, saya disangka pacarnya Pasha, dan itu sering banget terjadi,” jelasnya.

Dalam beberapa kesempatan, saat berjalan bersama Pasha, orang-orang bertanya apakah pria yang bersamanya adalah suaminya. Dengan santai, Indira menjelaskan bahwa Pasha adalah anaknya. “Kadang orang bilang, ‘Ini suaminya ya?’, saya jawab, ‘Ini anak saya’,” cerita Indira.

Video tersebut mengundang banyak komentar dari netizen. Mereka memuji kecantikan dan pesona Indira yang tetap menawan di usia kepala lima. Salah satu komentar berbunyi, “Cantiknya perempuan Indonesia yang sesungguhnya. Dari senyumnya, cara bicara, sampai caranya duduk, bikin langsung ngefans!”

Ada pula yang mengatakan, “Keren sih ini… definisi menyayangi diri sendiri.” Bahkan, beberapa netizen terkejut dan mengira Indira masih berusia 30-an. “SUMPAH, KIRAIN MASIH 30AN TAHUN,” tulis seorang pengguna.

Unggahan ini menjadi viral karena banyak netizen merasa terinspirasi oleh Indira Sudiro yang mampu merawat diri dengan baik hingga tetap terlihat muda. Tak sedikit pula yang penasaran dengan rahasia awet mudanya. Indira menjadi bukti bahwa menjaga kesehatan dan kebahagiaan diri dapat memberikan dampak positif pada penampilan dan energi hidup.

Populer video

Berita lainnya

Mengapa Bisnis di Bidang Kuliner Cenderung Lebih Cepat Untung?

Mengapa Bisnis di Bidang Kuliner Cenderung Lebih Cepat Untung?

Cahterine Wilson dan Idham Masse Kompak Akui tak Lagi Komunikasi saat Ditanya di Sidang Cerai

Cahterine Wilson dan Idham Masse Kompak Akui tak Lagi Komunikasi

Gunung Marapi Kembali Meletus, Warga Diminta Waspada

Gunung Marapi Kembali Meletus, Warga Diminta Waspada

Pentingnya Mengkomunikasikan Keuangan meski dalam Hubungan Pacaran

Pentingnya Mengkomunikasikan Keuangan meski dalam Hubungan Pacaran

Muhammad Ali, Sang Legenda Tinju yang Fenomenal

Muhammad Ali, Sang Legenda Tinju yang Fenomenal

Begini Cara Mengatur Pola Tidur saat Puasa

Begini Cara Mengatur Pola Tidur saat Puasa

Tidak Punya Slow Juicer? Ini Alternatif Cara untuk Membuat Jus Buah Murni

Tidak Punya Slow Juicer? Ini Alternatif Cara untuk Membuat Jus

Genap 5 Tahun, KPK Gagal Tangkap Harun Masiku

Genap 5 Tahun, KPK Gagal Tangkap Harun Masiku

Amplop Menarik untuk Anak Kecil di Hari Raya Lebaran, Ide Kreatif untuk Berkah dan Kesenangan

Amplop Menarik untuk Anak Kecil di Hari Raya Lebaran, Ide

Kecerdasan Buatan: Mitra Baru Dunia Pendidikan

Kecerdasan Buatan: Mitra Baru Dunia Pendidikan

Mengapa Bisnis di Bidang Kuliner Cenderung Lebih Cepat Untung?

Mengapa Bisnis di Bidang Kuliner Cenderung Lebih Cepat Untung?

Cahterine Wilson dan Idham Masse Kompak Akui tak Lagi Komunikasi saat Ditanya di Sidang Cerai

Cahterine Wilson dan Idham Masse Kompak Akui tak Lagi Komunikasi

Gunung Marapi Kembali Meletus, Warga Diminta Waspada

Gunung Marapi Kembali Meletus, Warga Diminta Waspada

Pentingnya Mengkomunikasikan Keuangan meski dalam Hubungan Pacaran

Pentingnya Mengkomunikasikan Keuangan meski dalam Hubungan Pacaran

Muhammad Ali, Sang Legenda Tinju yang Fenomenal

Muhammad Ali, Sang Legenda Tinju yang Fenomenal

Begini Cara Mengatur Pola Tidur saat Puasa

Begini Cara Mengatur Pola Tidur saat Puasa

Tidak Punya Slow Juicer? Ini Alternatif Cara untuk Membuat Jus Buah Murni

Tidak Punya Slow Juicer? Ini Alternatif Cara untuk Membuat Jus

Genap 5 Tahun, KPK Gagal Tangkap Harun Masiku

Genap 5 Tahun, KPK Gagal Tangkap Harun Masiku

Amplop Menarik untuk Anak Kecil di Hari Raya Lebaran, Ide Kreatif untuk Berkah dan Kesenangan

Amplop Menarik untuk Anak Kecil di Hari Raya Lebaran, Ide

Kecerdasan Buatan: Mitra Baru Dunia Pendidikan

Kecerdasan Buatan: Mitra Baru Dunia Pendidikan

Mengapa Bisnis di Bidang Kuliner Cenderung Lebih Cepat Untung?

Mengapa Bisnis di Bidang Kuliner Cenderung Lebih Cepat Untung?

Cahterine Wilson dan Idham Masse Kompak Akui tak Lagi Komunikasi saat Ditanya di Sidang Cerai

Cahterine Wilson dan Idham Masse Kompak Akui tak Lagi Komunikasi