Tren Make-up Asoka, Perpaduan Elemen Tradisional dan Modern

dok.foto: Instagram Jharna Bhagwani

Dunia make-up terus berkembang dengan berbagai tren baru yang menarik perhatian. Salah satu tren terbaru yang sedang digandrungi oleh para konten kreator adalah video makeup bertema Asoka.

Tren make-up Asoka pertama kali populer di platform media sosial seperti Instagram, TikTok, dan YouTube oleh para beauty vlogger atau pembuat konten yang fokus pada riasan wajah. Tren ini terinspirasi oleh film “Asoka” yang dirilis pada tahun 2001, dengan karakter utama yang diperankan oleh Kareena Kapoor.

Lagu yang menjadi pengiring tren makeup Asoka adalah “San Sanana,” yang dinyanyikan oleh Anu Malik, Alka Yagnik, dan Hema Sardesai.

Salah satu konten kreator yang mendapatkan respon positif atas video makeup Asoka adalah Jharna Bhagwani. Video make-up Asoka miliknya sukses mencapai 309 juta penayangan di TikTok dan 26 juta penayangan di Instagram.

“Terima kasih banyak untuk 200 juta tayangan dan 20 juta likes dalam satu minggu di TikTok,” tulis Jharna di postingan Instagramnya @jharnabhagwani.

Tren make-up Asoka menampilkan kombinasi antara elemen tradisional dan modern. Penggunaan warna-warna kaya seperti merah, emas, dan hijau memberikan sentuhan kerajaan yang megah. Teknik kontur dan highlight yang canggih memberikan dimensi dan kedalaman pada tampilan. Riasan mata yang dramatis dengan eyeliner tebal dan bulu mata palsu yang mencolok menjadi ciri khas tren ini.

Tren ini juga menginspirasi ribuan konten kreator di seluruh dunia untuk membuat konten serupa, menjadikannya salah satu tren makeup paling populer di media sosial saat ini.

Populer video

Berita lainnya

Tips Mengatasi Rasa Cemas di Kantor

Tips Mengatasi Rasa Cemas di Kantor

Tips Merawat Rumah Pohon yang Terbuat dari Kayu

Tips Merawat Rumah Pohon yang Terbuat dari Kayu

Kenali Tanda-Tanda Anda Perlu Ganti Kacamata Baru

Kenali Tanda-Tanda Anda Perlu Ganti Kacamata Baru

Pede Aja Lagi! Ini Manfaat Percaya Diri Dalam Kehidupan

Pede Aja Lagi! Ini Manfaat Percaya Diri Dalam Kehidupan

Begini Cara Ampuh dan Aman Atasi Telinga Gatal

Begini Cara Ampuh dan Aman Atasi Telinga Gatal

AHY Raih Gelar Doktor dengan Disertasi Indonesia Emas 2045

AHY Raih Gelar Doktor dengan Disertasi Indonesia Emas 2045

4 Zodiak yang Pandai Menyembunyikan Perasaan

4 Zodiak yang Pandai Menyembunyikan Perasaan

Gelang Tridatu, Tren Fashion yang Punya Makna Mendalam

Gelang Tridatu, Tren Fashion yang Punya Makna Mendalam

Bagaimana Mencari Pekerjaan di Tengah Pandemi?

Bagaimana Mencari Pekerjaan di Tengah Pandemi?

Fashion Y2K Kembali Ke Permukaan!

Fashion Y2K Kembali Ke Permukaan!

Tips Mengatasi Rasa Cemas di Kantor

Tips Mengatasi Rasa Cemas di Kantor

Tips Merawat Rumah Pohon yang Terbuat dari Kayu

Tips Merawat Rumah Pohon yang Terbuat dari Kayu

Kenali Tanda-Tanda Anda Perlu Ganti Kacamata Baru

Kenali Tanda-Tanda Anda Perlu Ganti Kacamata Baru

Pede Aja Lagi! Ini Manfaat Percaya Diri Dalam Kehidupan

Pede Aja Lagi! Ini Manfaat Percaya Diri Dalam Kehidupan

Begini Cara Ampuh dan Aman Atasi Telinga Gatal

Begini Cara Ampuh dan Aman Atasi Telinga Gatal

AHY Raih Gelar Doktor dengan Disertasi Indonesia Emas 2045

AHY Raih Gelar Doktor dengan Disertasi Indonesia Emas 2045

4 Zodiak yang Pandai Menyembunyikan Perasaan

4 Zodiak yang Pandai Menyembunyikan Perasaan

Gelang Tridatu, Tren Fashion yang Punya Makna Mendalam

Gelang Tridatu, Tren Fashion yang Punya Makna Mendalam

Bagaimana Mencari Pekerjaan di Tengah Pandemi?

Bagaimana Mencari Pekerjaan di Tengah Pandemi?

Fashion Y2K Kembali Ke Permukaan!

Fashion Y2K Kembali Ke Permukaan!

Tips Mengatasi Rasa Cemas di Kantor

Tips Mengatasi Rasa Cemas di Kantor

Tips Merawat Rumah Pohon yang Terbuat dari Kayu

Tips Merawat Rumah Pohon yang Terbuat dari Kayu