Soal Ultimatum Ahmad Dhani Tak Boleh Bawakan Lagu Dewa 19, Ini Kata Once Mekel

Foto: DOK.Celebrithink

Penyanyi Once Mekel buka suara soal ultimatum yang dilayangkan Ahmad Dhani terkait pelarangan membawakan lagu-lagu Dewa 19. Dikesempatan itu, Once menyayangkan pernyataan suami Mulan Jameela itu hingga menyudutkannya.

Seharusnya, Dhani menyampaikan rasa tidak puasnya itu dengan cara yang elegan konstruktif. Bukan membuat pernyataan yang justru dapat menggiring opini publik.

“Menurut saya Dhani sebagai politisi, setidaknya itu yang diakui, harus membuat langkah langkah yang komunikatif, elegan melalui jalur jalur yang konstruktif apabila ada ketidakpuasaan,” ucap Once Mekel di Kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, belum lama ini.

“Bukan membuat pernyataan pernyataan yang menyetir opini publik seolah-olah Once nih bersalah. Karena sebelumnya ia menyatakan EO-nya bersalah, lalu tiba-tiba melarang saya bawakan lagu Dewa,” Once menambahkan.

Saat masih di Dewa, Once mengatakan kalau dirinya bukan hanya sekedar panyanyi tapi juga turut andil menciptakan walau hanya satu lagu.

“Saya mau klarifikasi di sini saya enggak cuma membawakan lagu dewa, saya juga menciptakannya, lagu Cemburu. Kan menciptakan bareng Dhani, dia liriknya,” kata Once.

Populer video

Berita lainnya

Atta Halilintar Tanggapi Salah Gandeng Tangan Nagita Slavina Saat Kunjungi IKN

Atta Halilintar Tanggapi Salah Gandeng Tangan Nagita Slavina Saat Kunjungi

5 Bunga Langka yang Sangat Memesona

5 Bunga Langka yang Sangat Memesona

5 Kebiasaan Otak yang “Menentang Usia”, Membantu Orang Mencegah Demensia

5 Kebiasaan Otak yang “Menentang Usia”, Membantu Orang Mencegah Demensia

6 Kualitas Pria Idaman yang Membuat Wanita Tertarik

6 Kualitas Pria Idaman yang Membuat Wanita Tertarik

6 Cara Tepat Mengatasi Jerawat Batu pada Wajah

6 Cara Tepat Mengatasi Jerawat Batu pada Wajah

Dinamika Bergaul dengan Tetangga Kos

Dinamika Bergaul dengan Tetangga Kos

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Jangan Panik! Ini Cara Mengatasi Kulit Tangan Mengelupas

Jangan Panik! Ini Cara Mengatasi Kulit Tangan Mengelupas

5 Alasan Pasangan Bahagia Jarang Posting Kebersamaannya di Medsos

5 Alasan Pasangan Bahagia Jarang Posting Kebersamaannya di Medsos

Thomas Müller Dekati Rekor Legenda di Laga Kandang

Thomas Müller Dekati Rekor Legenda di Laga Kandang

Atta Halilintar Tanggapi Salah Gandeng Tangan Nagita Slavina Saat Kunjungi IKN

Atta Halilintar Tanggapi Salah Gandeng Tangan Nagita Slavina Saat Kunjungi

5 Bunga Langka yang Sangat Memesona

5 Bunga Langka yang Sangat Memesona

5 Kebiasaan Otak yang “Menentang Usia”, Membantu Orang Mencegah Demensia

5 Kebiasaan Otak yang “Menentang Usia”, Membantu Orang Mencegah Demensia

6 Kualitas Pria Idaman yang Membuat Wanita Tertarik

6 Kualitas Pria Idaman yang Membuat Wanita Tertarik

6 Cara Tepat Mengatasi Jerawat Batu pada Wajah

6 Cara Tepat Mengatasi Jerawat Batu pada Wajah

Dinamika Bergaul dengan Tetangga Kos

Dinamika Bergaul dengan Tetangga Kos

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Jangan Panik! Ini Cara Mengatasi Kulit Tangan Mengelupas

Jangan Panik! Ini Cara Mengatasi Kulit Tangan Mengelupas

5 Alasan Pasangan Bahagia Jarang Posting Kebersamaannya di Medsos

5 Alasan Pasangan Bahagia Jarang Posting Kebersamaannya di Medsos

Thomas Müller Dekati Rekor Legenda di Laga Kandang

Thomas Müller Dekati Rekor Legenda di Laga Kandang

Atta Halilintar Tanggapi Salah Gandeng Tangan Nagita Slavina Saat Kunjungi IKN

Atta Halilintar Tanggapi Salah Gandeng Tangan Nagita Slavina Saat Kunjungi

5 Bunga Langka yang Sangat Memesona

5 Bunga Langka yang Sangat Memesona