Ashanty Bangga Arsy Hermansyah Dapat Medali Emas Hingga Menangis

Rasa bahagia tengah dirasakan Ashanty dan keluarga. Pasalnya, Arsy Hermansyah berhasil membawa pulang medali emas saat mewakili Indonesia dalam ajang kejuaraan menyanyi di Amerika Serikat.

Tak hanya satu, Arsy sukses menggondol enam medali emas dan dua medali perak. Tentu saja hal tersebut diluar perkiraan Ashanty dan Anang Hermansyah, suaminya.

“Tadinya sempat nggak kepikir,” ucap Ashanty di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Kamis (4/8).

Awalnya Ashanty dan rombongan berencana langsung pulang setelah Arsy Hermansyah tampil di panggung. Namun, sebelum beranjak, hal tak terduga itupun terjadi.

“Pas mau dikasih medali ini, tadinya sudah mau pulang. Nggak kepikiran dapat yang paling utama kan,” kata Ashanty.

“Tiba-tiba pas sudah selesai, sudah disebut annual winner-nya, tiba-tiba Arsy disebut. Langsung kami maju lagi,” istri Anang Hermansyah itu menambahkan.

Saat melihat sang anak berdiri dipanggung dan mengambil medali, Ashanty tak kuasa menahan air mata bahagianya.

“Pas dia lari ke depan, di situ aku sudah nangis, terharu kami semua,” tutup Ashanty.

Populer video

Berita lainnya

Kecelakaan Rombongan Persewangi, Syamsuddin Batola Wafat

Kecelakaan Rombongan Persewangi, Syamsuddin Batola Wafat

Upaya Bebas dari “Insecure” dengan Menerima Diri Sendiri

Upaya Bebas dari “Insecure” dengan Menerima Diri Sendiri

Dewa United Kalahkan PSS Sleman 2-1 di Liga 1

Dewa United Kalahkan PSS Sleman 2-1 di Liga 1

Bingung Pilih Smartphone? Cek Dulu Chipset-nya

Bingung Pilih Smartphone? Cek Dulu Chipset-nya

Wasit Omar Al-Ali Disorot Jelang Laga China vs Indonesia

Wasit Omar Al-Ali Disorot Jelang Laga China vs Indonesia

Tips Memilih Bacaan yang Tepat untuk Anak-Anak

Tips Memilih Bacaan yang Tepat untuk Anak-Anak

Ini Perawatan Rambut Panjang Masa Kini yang Bisa Kamu Lakukan

Ini Perawatan Rambut Panjang Masa Kini yang Bisa Kamu Lakukan

Tragedi Speedboat Cagub Malut: 5 Korban Jiwa Tewas

Tragedi Speedboat Cagub Malut: 5 Korban Jiwa Tewas

Cari Tahu Manfaat Spa bagi Kesehatan Tubuh

Cari Tahu Manfaat Spa bagi Kesehatan Tubuh

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Kecelakaan Rombongan Persewangi, Syamsuddin Batola Wafat

Kecelakaan Rombongan Persewangi, Syamsuddin Batola Wafat

Upaya Bebas dari “Insecure” dengan Menerima Diri Sendiri

Upaya Bebas dari “Insecure” dengan Menerima Diri Sendiri

Dewa United Kalahkan PSS Sleman 2-1 di Liga 1

Dewa United Kalahkan PSS Sleman 2-1 di Liga 1

Bingung Pilih Smartphone? Cek Dulu Chipset-nya

Bingung Pilih Smartphone? Cek Dulu Chipset-nya

Wasit Omar Al-Ali Disorot Jelang Laga China vs Indonesia

Wasit Omar Al-Ali Disorot Jelang Laga China vs Indonesia

Tips Memilih Bacaan yang Tepat untuk Anak-Anak

Tips Memilih Bacaan yang Tepat untuk Anak-Anak

Ini Perawatan Rambut Panjang Masa Kini yang Bisa Kamu Lakukan

Ini Perawatan Rambut Panjang Masa Kini yang Bisa Kamu Lakukan

Tragedi Speedboat Cagub Malut: 5 Korban Jiwa Tewas

Tragedi Speedboat Cagub Malut: 5 Korban Jiwa Tewas

Cari Tahu Manfaat Spa bagi Kesehatan Tubuh

Cari Tahu Manfaat Spa bagi Kesehatan Tubuh

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Ketahui Cara Jitu Mengatasi Gigi Sensitif

Kecelakaan Rombongan Persewangi, Syamsuddin Batola Wafat

Kecelakaan Rombongan Persewangi, Syamsuddin Batola Wafat

Upaya Bebas dari “Insecure” dengan Menerima Diri Sendiri

Upaya Bebas dari “Insecure” dengan Menerima Diri Sendiri