Ayah Tubagus Joddy Pastikan Anaknya Akan Tanggung Jawab Atas Kecelakaan Yang Tewaskan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah

Foto: Instagram @vanessaangelofficial

Tubagus Endang yang merupakan ayah Tubagus Joddy, sopir Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah mengatakan kalau anaknya siap menghadapi proses hukum dalam kasus kecelakan maut. Joddy sendiri kondisinya dikatakan Endang mulai membaik.

“Kondisinya alhamduliah baik, dan siap juga tegar ya, dalam menghadapi proses hukum,” ucap Tubagus Endang saat ditemui di kawasan Bogor, Jawa Barat, Senin (15/11).

Joddy bakal bertanggung jawan penuh atas kecelakaan yang terjadi hingga mengakibatkan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah meninggal. Makanya Joddy tak akan melakukan pembelaan.

“Karena saya amanat juga dari Tubagus Joddy bahwa dia tidak akan melakukan pembenaran, karena siap bertanggung jawab atas semua ini,” kata Endang.

Endang juga menghaturkan terima kasih pada pihak kepolisian. Hal tersebut lantaran anaknya mulai diperiksa tatkala kondisinya pulih.

“Saya juga apresiasi kepada Mapolres Jombang yang begitu pengertian. dalam artian pemeriksaan kondisi Joddy. Dengan pemeriksaan yang baik, karena mengikuti alur kondisi Joddy,” tutup Endang.

Seperti diketahui, Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Ardiansyah meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan tunggal di tol Jombang arah Surabaya, pada Kamis siang (4/11).

Dalam kendaraan itu, ada tiga orang lainnya yang berada di mobil, yakni sopir, baby sister, serta Gala Sky Andriansyah, anak almahrum yang selamat dari kecelakaan maut itu.

Kecelakaan yang menewaskan pasangan suami istri itu diduga karena kelalaian pengemudi sehingga mobil yang ditumpangi Vanessa menabrak beton jalan pembatas. Kini Joddy sudah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.

Populer video

Berita lainnya

Kebakaran Hebat Hanguskan 31 Kios di Yalimo

Kebakaran Hebat Hanguskan 31 Kios di Yalimo

Menemukan Keseimbangan Hidup, Ini Tips untuk Work-Life Balance yang Lebih Baik

Menemukan Keseimbangan Hidup, Ini Tips untuk Work-Life Balance yang Lebih

Tips Menjadi Orang Produktif Berdasarkan Ilmu Pengetahuan

Tips Menjadi Orang Produktif Berdasarkan Ilmu Pengetahuan

Parma vs Cagliari, Duel Sengit untuk Poin Penting

Parma vs Cagliari, Duel Sengit untuk Poin Penting

Area Sensitif Tak Sengaja Disentuh, Fuji: Tolong Banget Jangan Asal Pegang

Area Sensitif Tak Sengaja Disentuh, Fuji: Tolong Banget Jangan Asal

6 Jenis Penindas yang “Terang-terangan” yang Perlu Diwaspadai di Tempat Kerja

6 Jenis Penindas yang “Terang-terangan” yang Perlu Diwaspadai di Tempat

Buffon: Saya Masih Sanggup Bermain Sampai 2023

Buffon: Saya Masih Sanggup Bermain Sampai 2023

Dear para Orang Tua, Simak Tips Mengajarkan Anak Puasa Pertama Kali

Dear para Orang Tua, Simak Tips Mengajarkan Anak Puasa Pertama

Bagaimana Cara Berhenti Memikirkan Mantan?

Bagaimana Cara Berhenti Memikirkan Mantan?

Semen Padang Rekrut Charlie Scott dari Manchester United

Semen Padang Rekrut Charlie Scott dari Manchester United

Kebakaran Hebat Hanguskan 31 Kios di Yalimo

Kebakaran Hebat Hanguskan 31 Kios di Yalimo

Menemukan Keseimbangan Hidup, Ini Tips untuk Work-Life Balance yang Lebih Baik

Menemukan Keseimbangan Hidup, Ini Tips untuk Work-Life Balance yang Lebih

Tips Menjadi Orang Produktif Berdasarkan Ilmu Pengetahuan

Tips Menjadi Orang Produktif Berdasarkan Ilmu Pengetahuan

Parma vs Cagliari, Duel Sengit untuk Poin Penting

Parma vs Cagliari, Duel Sengit untuk Poin Penting

Area Sensitif Tak Sengaja Disentuh, Fuji: Tolong Banget Jangan Asal Pegang

Area Sensitif Tak Sengaja Disentuh, Fuji: Tolong Banget Jangan Asal

6 Jenis Penindas yang “Terang-terangan” yang Perlu Diwaspadai di Tempat Kerja

6 Jenis Penindas yang “Terang-terangan” yang Perlu Diwaspadai di Tempat

Buffon: Saya Masih Sanggup Bermain Sampai 2023

Buffon: Saya Masih Sanggup Bermain Sampai 2023

Dear para Orang Tua, Simak Tips Mengajarkan Anak Puasa Pertama Kali

Dear para Orang Tua, Simak Tips Mengajarkan Anak Puasa Pertama

Bagaimana Cara Berhenti Memikirkan Mantan?

Bagaimana Cara Berhenti Memikirkan Mantan?

Semen Padang Rekrut Charlie Scott dari Manchester United

Semen Padang Rekrut Charlie Scott dari Manchester United

Kebakaran Hebat Hanguskan 31 Kios di Yalimo

Kebakaran Hebat Hanguskan 31 Kios di Yalimo

Menemukan Keseimbangan Hidup, Ini Tips untuk Work-Life Balance yang Lebih Baik

Menemukan Keseimbangan Hidup, Ini Tips untuk Work-Life Balance yang Lebih