Ini Kata Polisi soal Alasan Pelaku Bawa Kabur Mobil Caren Delano

Foto: Instagram @carendelano

Pihak kepolisian, khususnya Polsek Metro Setiabudi hingga kini masih mendalami kasus penggelapan kendaraan bermotor yang dialami artis Caren Delano. Sampai saat ini, polisi sudah mengamankan 3 pelaku yang diduga terlibat dalam kasus tersebut.

Kapolsek Metro Setiabudi Kompol Arif Oktora mengatakan, faktor ekonomi menjadi alasan pelaku membawa kabur mobil Caren Delano. Tapi, polisi meduga mereka adalah sindikat penggelapan bermotor, karena satu sama lain saling mengenal.

“Dari keterangan faktor ekonomi. Tapi kita masih mendalami karena menduga ini adalah sindikat, karena mereka satu sama lain saling mengenal,” ujar Arif Oktora si Polsek Metro Setiabudi, Jakarta, belum lama ini.

“Identitas sopir sendiri dari awal sudah kita ketahui, namun status pelaku tersebut memang berpindah-pindah, tidak tetap. Makanya kita menduga yang bersangkutan adalah sindikat penggelapan kendaraan bermotor,” Arif menambahkan.

Hingga kini, polisi juga masih melakukan pengejaran terhadap 2 pelaku lain, yang kini ditetapkan sebagai DPO. Polisi menduga, pelaku yang terlibat dalam kasus ini berjumlah 5 orang.

“Dua orang masih dalam pengejaran sebagai DPO, kemungkian juga terlibat. Jadi total yang terlibat kami duga sebanyak 5 orang,” tutup Arif.

Populer video

Berita lainnya

Artificial Intelligence dan Generasi Z, Membangun Masa Depan Bersama

Artificial Intelligence dan Generasi Z, Membangun Masa Depan Bersama

PBNU Berencana Jadi Mitra Program Makan Bergizi Gratis

PBNU Berencana Jadi Mitra Program Makan Bergizi Gratis

Bolehkah Berolahraga setelah Sakit Ringan? Ini Jawabannya

Bolehkah Berolahraga setelah Sakit Ringan? Ini Jawabannya

Jangan Sampai Lupa! Hal Penting Saat Check-out dari Hotel

Jangan Sampai Lupa! Hal Penting Saat Check-out dari Hotel

5 Jenis Usaha yang Langka tapi Cuan Banget

5 Jenis Usaha yang Langka tapi Cuan Banget

Rodri, Bintang Sederhana dengan Mobil Bekas

Rodri, Bintang Sederhana dengan Mobil Bekas

Manfaat Rutin Mengonsumsi Cokelat untuk Kesehatan Otak

Manfaat Rutin Mengonsumsi Cokelat untuk Kesehatan Otak

Sabina Altynbekova Gabung Yogya Falcons di Proliga 2025

Sabina Altynbekova Gabung Yogya Falcons di Proliga 2025

Prabowo Sudah Beri Arahan Soal Polemik Mobil RI 36 Raffi Ahmad

Prabowo Sudah Beri Arahan Soal Polemik Mobil RI 36 Raffi

Tragedi Panti Asuhan: Predator Seks Terungkap di Tangerang

Tragedi Panti Asuhan: Predator Seks Terungkap di Tangerang

Artificial Intelligence dan Generasi Z, Membangun Masa Depan Bersama

Artificial Intelligence dan Generasi Z, Membangun Masa Depan Bersama

PBNU Berencana Jadi Mitra Program Makan Bergizi Gratis

PBNU Berencana Jadi Mitra Program Makan Bergizi Gratis

Bolehkah Berolahraga setelah Sakit Ringan? Ini Jawabannya

Bolehkah Berolahraga setelah Sakit Ringan? Ini Jawabannya

Jangan Sampai Lupa! Hal Penting Saat Check-out dari Hotel

Jangan Sampai Lupa! Hal Penting Saat Check-out dari Hotel

5 Jenis Usaha yang Langka tapi Cuan Banget

5 Jenis Usaha yang Langka tapi Cuan Banget

Rodri, Bintang Sederhana dengan Mobil Bekas

Rodri, Bintang Sederhana dengan Mobil Bekas

Manfaat Rutin Mengonsumsi Cokelat untuk Kesehatan Otak

Manfaat Rutin Mengonsumsi Cokelat untuk Kesehatan Otak

Sabina Altynbekova Gabung Yogya Falcons di Proliga 2025

Sabina Altynbekova Gabung Yogya Falcons di Proliga 2025

Prabowo Sudah Beri Arahan Soal Polemik Mobil RI 36 Raffi Ahmad

Prabowo Sudah Beri Arahan Soal Polemik Mobil RI 36 Raffi

Tragedi Panti Asuhan: Predator Seks Terungkap di Tangerang

Tragedi Panti Asuhan: Predator Seks Terungkap di Tangerang

Artificial Intelligence dan Generasi Z, Membangun Masa Depan Bersama

Artificial Intelligence dan Generasi Z, Membangun Masa Depan Bersama

PBNU Berencana Jadi Mitra Program Makan Bergizi Gratis

PBNU Berencana Jadi Mitra Program Makan Bergizi Gratis