Lifestyle

Mengenal Ciri-Ciri Orang yang Memiliki Sifat Keras Kepala

Celebrithink.com – Keras kepala adalah sifat tidak mau menuruti nasihat orang lain. Orang dengan sifat ini juga sering disebut kepala batu. Mereka cenderung menolak untuk mengubah pendapat atau pandangannya mengenai sesuatu.

Orang dengan sifat ini juga punya keteguhan terhadap ide yang dimiliki. Mereka cenderung tidak mudah berubah meski orang lain di sekitarnya melakukan perubahan. Namun, sifat keras kepala umumnya dihubungkan dengan sifat yang negatif. Hal ini karena orang berkepala batu bisa dianggap menghambat, terutama bila sedang diajak bekerja sama.

Lantas apa sih ciri-ciri orang yang memiliki sifat keras kepala? Melansir laman hellosehat, simak ulasan berikut ini.

  • Berpegang teguh dan bersikeras dalam menyampaikan maksud dari ide atau rencana yang dimiliki, bahkan saat Anda tahu bahwa itu salah.
  • Memaksakan diri untuk melakukan sesuatu yang Anda inginkan sekalipun tidak ada orang lain yang ingin melakukannya.
  • Ketika orang lain mempresentasikan sebuah ide, Anda cenderung menunjukkan semua alasan mengapa ide tersebut tidak akan berhasil.
  • Tampak marah, frustrasi, dan tidak sabar ketika orang lain mencoba untuk membujuk Anda mengenai sesuatu yang tidak Anda setujui sebelumnya.
  • Menyetujui atau melakukan dengan setengah hati permintaan dari orang lain, tetapi Anda tetap akan melakukan sesuatu yang sama sekali berbeda.
Tov

Recent Posts

Sarwendah Minta Klarifikasi Langsung pada PN Jaksel Soal Gugatan ke Ruben Onsu

Sarwendah Tan, merasa terganggu dengan pemberitaan yang berkembang, memutuskan untuk mengambil langkah tegas. Setelah menunjuk…

23 mins ago

Gugatan Cerai pada Teruku Ryan Dikabulkan, Ria Ricis Resmi Jadi Janda

Majelis Hakim Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan memberikan putusan yang mengabulkan gugatan cerai yang diajukan…

2 hours ago

Supri FX Sajikan Kisah Cinta dengan Sang Istri dalam Lagu Tetap Dalam Pelukanku

Selain sukses dalam mengorbitkan bakat-bakat baru melaluiDidi Music Records, Supri FX juga mengeksplorasi…

3 hours ago

Ini Pentingnya Kualitas Tidur, Jadi Kunci untuk Kesehatan dan Kesejahteraan

Kualitas tidur yang baik adalah salah satu elemen utama dari gaya hidup sehat. Tidur yang…

5 hours ago

Kacamata Keren untuk Aktivitas Outdoor, Pilihan Terbaik untuk Melindungi Mata dan Tampil Stylish

Aktivitas outdoor tidak hanya menyenangkan tapi juga memerlukan perlindungan mata yang tepat. Ketika kamu berada…

5 hours ago

7 Menu Snack yang Cocok Dihidangkan di Coffee Shop

Coffee shop bukan hanya tempat untuk menikmati secangkir kopi yang lezat, tetapi juga tempat yang…

6 hours ago