Ibunda Kimberly Ryder Ungkap Tak Mau Urusi Perceraian Anaknya: Saya Urus Cucu Aja

Rumah tangga Kimberly Ryder dan Edward Akbar kini berada di ujung tanduk setelah Kimberly menggugat cerai suaminya ke Pengadilan Agama Jakarta Pusat.

Irvina Zainal, ibunda Kimberly, mengungkapkan bahwa ia jarang berkomunikasi dengan menantunya dan memilih untuk tidak terlibat dalam urusan perceraian tersebut. Menurutnya, urusan tersebut sepenuhnya diserahkan kepada Kimberly, sementara ia fokus pada cucunya.

“Saya jarang komunikasi, saya lagi sibuk. Kalau soal komunikasi dengan Edward, itu urusan Kimberly. Saya nggak mau ngurusin, saya urus cucu aja,” ucap Irvina saat ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, baru-baru ini.

Irvina juga menegaskan bahwa kondisi Kimberly saat ini baik-baik saja dan tidak terlalu memikirkan masalah rumah tangganya.

“Kim baik-baik aja, alhamdulillah. Apa yang mau dipermasalahkan? Kayaknya enggak ada deh,” katanya.

Kimberly kini disibukkan dengan pekerjaan di dunia hiburan, termasuk promo film terbarunya yang akan tayang di bioskop Tanah Air dalam waktu dekat.

“Sekarang sih Kim lagi sibuk dengan film, terus nanti ada series, dan insha Allah film lagi,” tutup Irvina.

Sebagai informasi, Kimberly Ryder menggugat cerai Edward Akbar di Pengadilan Agama Jakarta Pusat dengan nomor perkara 916/Pdtg/2024/PAJP. Sidang perdana perceraian Kimberly dan Edward dijadwalkan berlangsung pada 24 Juli 2024 di Pengadilan Agama Jakarta Pusat. Selain itu, Kimberly juga melaporkan Edward Akbar atas dugaan penggelapan mobil di Polres Metro Jakarta Selatan.

Populer video

Berita lainnya

14 Aturan Pengasuhan Kontroversial: Membentuk Generasi

14 Aturan Pengasuhan Kontroversial: Membentuk Generasi

Kenalan Yuk Sama Crochet, Seni Merenda yang Lagi Hits

Kenalan Yuk Sama Crochet, Seni Merenda yang Lagi Hits

Nottingham Forest Menang Tipis, Crystal Palace Semakin Terpuruk

Nottingham Forest Menang Tipis, Crystal Palace Semakin Terpuruk

Budidaya Bayam, Panduan Lengkap untuk Menanam Sayuran Hijau yang Bergizi

Budidaya Bayam, Panduan Lengkap untuk Menanam Sayuran Hijau yang Bergizi

Konser Nyanyian Penyatu Negeri, Deolipa Project Sukses Hibur Masyarakat Bandung

Konser Nyanyian Penyatu Negeri, Deolipa Project Sukses Hibur Masyarakat Bandung

Gen Z Merapat, Ini Ide Design Interior Kamar yang Cocok Buat Kamu

Gen Z Merapat, Ini Ide Design Interior Kamar yang Cocok

Ketahui Manfaat Bermain Biola untuk Kesehatan Tubuh

Ketahui Manfaat Bermain Biola untuk Kesehatan Tubuh

Buat Ngebuang Stres, Gym Bisa Jadi Alternatif

Buat Ngebuang Stres, Gym Bisa Jadi Alternatif

Lindsay Lohan Awet Muda, Dituding Jalani Prosedur Kecantikan Mahal

Lindsay Lohan Awet Muda, Dituding Jalani Prosedur Kecantikan Mahal

Kenali 5 Manfaat Alpukat untuk Kulit Wajah

Kenali 5 Manfaat Alpukat untuk Kulit Wajah

14 Aturan Pengasuhan Kontroversial: Membentuk Generasi

14 Aturan Pengasuhan Kontroversial: Membentuk Generasi

Kenalan Yuk Sama Crochet, Seni Merenda yang Lagi Hits

Kenalan Yuk Sama Crochet, Seni Merenda yang Lagi Hits

Nottingham Forest Menang Tipis, Crystal Palace Semakin Terpuruk

Nottingham Forest Menang Tipis, Crystal Palace Semakin Terpuruk

Budidaya Bayam, Panduan Lengkap untuk Menanam Sayuran Hijau yang Bergizi

Budidaya Bayam, Panduan Lengkap untuk Menanam Sayuran Hijau yang Bergizi

Konser Nyanyian Penyatu Negeri, Deolipa Project Sukses Hibur Masyarakat Bandung

Konser Nyanyian Penyatu Negeri, Deolipa Project Sukses Hibur Masyarakat Bandung

Gen Z Merapat, Ini Ide Design Interior Kamar yang Cocok Buat Kamu

Gen Z Merapat, Ini Ide Design Interior Kamar yang Cocok

Ketahui Manfaat Bermain Biola untuk Kesehatan Tubuh

Ketahui Manfaat Bermain Biola untuk Kesehatan Tubuh

Buat Ngebuang Stres, Gym Bisa Jadi Alternatif

Buat Ngebuang Stres, Gym Bisa Jadi Alternatif

Lindsay Lohan Awet Muda, Dituding Jalani Prosedur Kecantikan Mahal

Lindsay Lohan Awet Muda, Dituding Jalani Prosedur Kecantikan Mahal

Kenali 5 Manfaat Alpukat untuk Kulit Wajah

Kenali 5 Manfaat Alpukat untuk Kulit Wajah

14 Aturan Pengasuhan Kontroversial: Membentuk Generasi

14 Aturan Pengasuhan Kontroversial: Membentuk Generasi

Kenalan Yuk Sama Crochet, Seni Merenda yang Lagi Hits

Kenalan Yuk Sama Crochet, Seni Merenda yang Lagi Hits